
Meski berhasil menyarangkan 13 gol ke tim lawan, dua gol yang bersarang di gawang sendiri tampaknya menjadi sorotan dalam laga uji coba yang berlangsung di Stadion Siliwangi tersebut.
“Kita akui di babak pertama bisa memainkan sepak bola dengan baik memainkan pola 4-4-2. Kenji Adachihara dan Dzumafo bisa saling mengisi di depan. Mungkin banyaknya pergantian di babak kedua membuat konsentrasi saja yang menurun,” papar Jajang.
Akademi D’Spot dalam laga itu mampu menembus pertahanan Persib pada menit 78 melalui tendangan Habib. Habib pun kembali merobek gawang Persib di menit 84.
Jajang menekankan semestinya pemain tidak kehilangan konsentrasi dalam waktu 2 kali 45 menit di lapangan termasuk saat waktu tambahan. “Soal konsentrasi ini akan jadi catatan bagi saya. Kita harus konsisten bermain dalam dua babak,” tegasnya.
Disinggung akibat kebobolan karena pemainnya yang mengalami kelelahan, Jajang menyanggahnya. “Bukan persoalan fisik. Masa mereka kan pemain-pemain yang baru masuk,” terangnya.
Perlu diketahui, uji coba yang dijalani Persib hari ini merupakan yang kesembilan kalinya. (hug/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Ciamis, Persib Uji Coba Lawan Tangerang All Stars
Bola Indonesia 17 November 2012, 17:30
-
Nasib Pemain Iran di Persib Tunggu Kepastian Dua Bek Asia
Bola Indonesia 17 November 2012, 14:30
-
Kebobolan Dua Gol, Jajang Sebut Kurang Konsentrasi
Bola Indonesia 17 November 2012, 13:58
-
Persib Akui Butuh Lawan Tim ISL
Bola Indonesia 17 November 2012, 13:10
-
Bola Indonesia 15 November 2012, 20:43

LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR