
Bola.net - - Gelandang asing Persela, Kei Hirose berbicara tentang pengalamannya berkarir di Indonesia. Menurut Kei, sepak bola Indonesia memiliki perbedaan yang cukup mencolok dengan Liga Eropa.
Pemain yang pernah berkarir di Liga Malta tersebut mengatakan bahwa Liga Indonesia tidak terlalu mengandalkan pemain asing. Namun, pemain lokalnya dinilai punya kualitas bahkan selevel dengan Jepang.
"Ketika saya bermain di Eropa, pemain asing bisa tujuh, tapi sekarang pemain asing hanya empat. Maka, ini berbeda," ungkap Kei Hirose.
"Tetapi pemain Indonesia punya kecepatan seperti pemain jepang. Saya pikir levelnya bagus," imbuhnya.
Tetapi mantan pemain Lija Athletic tersebut harus lebih bekerja keras dengan Persela musim ini. Karena sebagian besar penggawa Laskar Joko Tingkir merupakan pemain muda.
"Sekarang, banyak pemain muda, saya 23 tahun, dan pemain asing lain usianya 28 dan 27 tahun. Maka saya harus berbicara banyak," tegas Kei.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Jatuh Cinta kepada Persela
Dan setelah lebih dari dua bulan berada di Lamongan, pemain yang berasal dari Negeri Sakura ini mengaku sudah jatuh cinta dengan Persela. Terutama suporternya yang selalu memberi dukungan dalam kondisi apapun.
"Karena ketika saya cedera, suporter mengatakan ayo Kei, ayo Kei. Saya suka suporter," Kei menambahkan.
Namun gelandang kelahiran 20 November 1995 itu menolak jika disebut sebagai idola baru di Lamongan. Meskipun ia selalu mendapat kepercayaan dari pelatih dan dielu-elukan oleh para suporter.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cara Bek Persela Hindari Dehidrasi di Bulan Ramadhan
Bola Indonesia 9 Mei 2019, 09:20 -
Kei Hirose Sebut Pemain Indonesia Selevel dengan Jepang
Bola Indonesia 9 Mei 2019, 07:48 -
Pengalaman di Thailand Bantu Amevor Beradaptasi dengan Persela
Bola Indonesia 9 Mei 2019, 07:17 -
Kei Hirose Butuh Sepekan Lagi Agar Sembuh Total dari Cedera
Bola Indonesia 9 Mei 2019, 06:35 -
Tak Mau Ambil Risiko, Persela Parkir Rafinha Saat Uji Coba
Bola Indonesia 9 Mei 2019, 03:21
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR