
Bola.net - Jadwal pertandingan dan link live streaming BRI Liga 1 2022/2022 antara PSS Sleman vs Arema FC hari ini, Jumat 5 Agustus 2022. Duel antara PSS Sleman vs Arema FC akan disiarkan secara live streaming di Vidio.
Di pertandingan terakhirnya, dua tim yang memiliki suporter fanatik ini sama-sama menunjukkan semangat pantang menyerah. Arema menang, sedangkan PSS meraih hasil imbang.
Arema musim ini sudah sekali menang dan sekali kalah. Sementara itu, PSS masih tanpa kemenangan. Mereka sekali imbang dan sekali kalah.
Pada pekan pertama, Arema dipermak tuan rumah Borneo FC 0-3. Pasukan Eduardo Almeida bangkit di pekan kedua, mengalahkan PSIS Semarang 2-1 di Kanjuruhan. Sempat tertinggal 0-1 di menit 75, mereka berbalik menang lewat gol-gol Ilham Udin Armaiyn menit 79 dan Sergio Silva menit 95.
Di lain pihak, PSS masih berusaha memburu kemenangan pertamanya. Setelah dikalahkan PSM Makassar 1-2 di kandang sendiri, anak-anak asuh Seto Nurdiantoro itu meraih hasil imbang 3-3 saat main tandang melawan tim promosi RANS Nusantara FC.
Jadwal dan Link Live Streaming
PSS Sleman vs Arema FC
Stadion Kanjuruhan
Jadwal: Jumat, 5 Agustus 2022
Pukul: 20.30 WIB
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio
Link live streaming: https://m.vidio.com/live/9309-bri-liga-1
Klasemen BRI Liga 1
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights BRI Liga 1: Arema FC 0-0 PSS Sleman
Open Play 5 Agustus 2022, 22:51
-
Hasil BRI Liga 1: Arema FC Gagal Petik Poin Penuh saat Jamu PSS Sleman
Bola Indonesia 5 Agustus 2022, 22:27
-
Manajemen Arema FC Kutuk Teror Oknum Suporter ke Skuad PSS Sleman
Bola Indonesia 5 Agustus 2022, 20:32
-
Aremania Sesalkan Aksi Sweeping terhadap Suporter PSS Sleman
Bola Indonesia 5 Agustus 2022, 10:35
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR