Padahal, pemain sangat membutuhkan mes representatif. Apalagi, mereka mulai rutin latihan setiap hari. Para pemain membutuhkan tempat tinggal bersama serta kadar gizi mereka bisa dikontrol.
Gelandang Syamsul Bachri Chaerudin sudah beberapa kali berteriak-teriak agar manajemen menyediakan mes untuk pemain. "Mes...mana mes. Kami pemain butuh mes, butuh makan, dan gizi," kata Syamsul.
Kalaupun tidak ada mes, pemain berharap manajemen menyewa losmen atau hotel kelas melati. Pemain berharap yang penting ada tempat menginap. Karena ada beberapa penggawa Pasukan Ramang yang memang tidak memiliki rumah di Makassar.
Salah satunya Fachrul Nurdin. Dia meminta adanya tempat menginap yang layak, karena tidak mungkin bisa pergi pulang setiap hari dari Pangkep ke Makassar yang jaraknya lumayan jauh.
"Capek dan rawan sakit kalau naik motor terus setiap hari dari Pangkep ke Makassar. Kami butuh tempat tinggal di Makassar," harapnya.
Sementara itu, CEO PT PSM, Rully Habibie, yang mengaku dalam kondisi kurang sehat mengatakan bahwa pihaknya sementara menyelesaikan semuanya, termasuk masalah mes. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penggawa PSM Kembali Soroti Mes Pemain
Bola Indonesia 23 Januari 2013, 18:39
-
Enam Pemain Deal Dengan Manajemen PSM
Bola Indonesia 25 November 2012, 19:45
-
Pemain PSM Pilih Tarkam Untuk Dapatkan Penghasilan
Bola Indonesia 14 November 2012, 21:30
-
Syamsul dan Oddang Absen di Latihan PSM
Bola Indonesia 8 November 2012, 21:30
-
Syamsul Pilih Main Tarkam, Petar Maklum
Bola Indonesia 6 November 2012, 20:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR