Cedera yang dialami Djemba-Djemba muncul setelah ia menjalani tes fisik di Jakarta, dua pekan lalu. Sampai dengan saat ini tidak ada progres dari kesembuhannya. Pelatih Ibnu Grahan nampaknya sudah kehilangan kesabaran untuk menunggu pemain Kamerun ini.
"Djemba-Djemba kita peringatkan juga. Kalau dia tidak bisa ikut kompetisi ya kita suruh pulang," tegas Ibnu. Pernyataan Ibnu ini berbeda dengan statement Gede Widiade, Bos Persebaya. Gede menyebut bahwa posisi Djemba-Djemba telah aman.
"Cederanya ini sampai kapan? Kita konsultasi ke dokter untuk pangkal pahanya ini. Kita peringatkan kapan sembuhnya. Karena kompetisi sudah semakin dekat dan tanggal 5 April sudah bermain," tutup Ibnu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya: Jangan Ganggu Rumah Tangga Kami
Bola Indonesia 27 Maret 2015, 22:37
-
Persebaya Sebut Gugatan PT PI Salah Alamat
Bola Indonesia 27 Maret 2015, 22:26
-
Persebaya Klaim Semua Tunggakan Sudah Lunas
Bola Indonesia 27 Maret 2015, 22:15
-
Persebaya Mengaku Bebas Tunggakan Gaji
Bola Indonesia 27 Maret 2015, 22:12
-
28 April, BOPI Berikan Rekomendasi Jadwal Kick-Off ISL
Bola Indonesia 27 Maret 2015, 19:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR