Lima pemain Persebaya yang bergabung dengan pemusatan latihan (TC) Timnas U-23 di Malang adalah Manahati Lestussen, Alfin Tuasalamony, Dedi Kusnandar, Fandi Eko Utomo dan Novri Setiawan. Mereka dijadwalkan sudah ikut berlatih, Sabtu (5/7) sore.
Skuat Timans U-23 yang dibesut Aji Santoso mulai menjalani pemusatan latihan tanggal 4 hingga 13 Juli 2014. Dan pada tanggal 14 Juli, mereka dijadwalkan bertolak ke Italia dan akan kembali ke tanah air pada 25 Juli 2014.
Selain kehilangan lima pemain akibat bergabung dengan pemusatan latihan Garuda Muda di Malang, akan ada pemain yang harus mengikuti kegiatan sosial bersama sponsor utama Persebaya musim ini, Avian Brans. Kegiatan ini dilangsungkan dalam rangka bulan puasa.
Kondisi ini membuat Rahmad hanya bisa pasrah. "Pihak sponsor ingin kami melepas dua pemain untuk ikut kegiatan mereka. Saya tidak bisa bicara apa-apa lagi," ucap Rahmad.
"Demikian juga dengan pemanggilan pemain ke timnas. Yang pasti, kami tentu harus mendukung dua pihak berkepentingan ini," tutur pelatih yang akhir-akhir ini sering nampang di layar televisi sebagai komentator sepakbola itu. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Galau, Antara Sponsor dan Timnas
Bola Indonesia 5 Juli 2014, 03:11 -
Kedatangan Pacho dan OK John Molor
Bola Indonesia 5 Juli 2014, 02:46 -
Manager PSM Makassar Diberhentikan
Bola Indonesia 5 Juli 2014, 01:55 -
The Jakmania Miliki Jadwal Buka Puasa Bersama
Bolatainment 4 Juli 2014, 17:12 -
Dejan Antonic Rencanakan Uji Coba Bagi PBR
Bola Indonesia 4 Juli 2014, 17:04
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR