Bola.net - - Persela Lamongan bertekad untuk mencuri poin ketika bertandang ke markas Sriwijaya FC pada pekan ke-12 Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak, Sabtu (2/6) besok. Sebab Laskar Joko Tingkir tak ingin tergusur dari papan atas.
Persela secara mengejutkan bisa menempati posisi ke-4 klasemen sementara Liga 1 setelah menang besar atas PS Tira akhir pekan lalu. Klub kebanggaan Kota Soto ini mengoleksi total 17 poin dari 11 pertandingan yang telah dilalui.
"Di papan tengah dan atas ini kan posisinya sangat mepet-mepet sekali kan. Untuk itu, supaya kita tetap berada di papan atas, paling tidak besok bisa mencuri poin," ungkap Pelatih Persela, Aji Santoso kepada Bola.net.
Mantan pelatih Arema FC ini juga ingin melanjutkan rekor tak terkalahkan Persela dalam empat pertandingan terakhir. Sehingga mau tidak mau, Wallace Costa dan kolega harus bisa membawa pulang poin dari Palembang.
"Kami akan berusaha selama mungkin untuk mempertahankan tren yang positif ini. Kalau memang di luar kandang bisa mengambil poin satu, syukur-syukur kalau tiga poin mengapa tidak," tegasnya.
Punya Modal Positif

"Seluruh pemain harus lebih yakin, lebih fokus, lebih konsentrasi untuk pertandingan besok," pungkasnya.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Tak Ingin Tergusur dari Papan Atas
Bola Indonesia 31 Mei 2018, 21:01
-
Rudy Eka Resmi Akhiri Kerjasama dengan PS Tira
Bola Indonesia 31 Mei 2018, 09:20 -
Fakta Mengejutkan di Balik Kekalahan PS Tira dari Persela
Bola Indonesia 29 Mei 2018, 20:21
-
Persela Sering Gagal Penalti, Aji Santoso Woles
Bola Indonesia 29 Mei 2018, 20:13
-
Tembus Posisi Kedua, Pelatih Persela : Ini Pencapaian Luar Biasa
Bola Indonesia 29 Mei 2018, 12:41
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR