Sebab diungkapkannya, masih memiliki waktu untuk mempersiapkan tim. Hanya saja diharapkannya, tidak digelar pada awal Januari. Pasalnya, tim Maung Bandung masih melakukan pemusatan latihan di Italia.
"Intinya, jangan pada saat awal Januari. Tapi, kami setuju jika pada Januari. Sebab pada waktu tersebut, ISL musim depan juga belum dimulai. Sehingga, kita tidak masalah. Saya rasa, waktunya juga pas," terang pria yang akrab disapa Djanur itu.
Sebelumnya, CEO PT Liga Indonesia, Joko Driyono, mengatakan jika partai final IIC 2014, sudah diputuskan digelar Januari mendatang atau sebelum kompetisi ISL musim depan dimulai. namun, belum dipastikan tanggal pelaksanaannya. Sedangkan format pertandingan menggunakan home and away.
Dalam penilaiannya, pertandingan final IIC benar-benar harus dipersiapkan dengan matang. Terlebih, pelaksanaannya sudah beberapa kali tertunda.
Kemudian, final IIC musim ini menjadi yang terakhir dikerjakan PT Liga Indonesia. Sebab mulai musim depan, mereka tidak akan lagi menggelar turnamen pramusim. Partai puncak IIC 2014, sempat tertunda-tunda karena terbentur masalah izin keamanan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Berharap Final IIC Tak Digelar Awal Januari
Bola Indonesia 13 November 2014, 11:33
-
Riedl Bantah Ferdinand dan Tony Tercoret
Bola Indonesia 12 November 2014, 07:00
-
Berkat Thohir, Persib Bakal Jajal Markas Latihan Inter Milan
Bola Indonesia 11 November 2014, 15:27
-
Koleksi Lengkap, Ferdinand Masih Incar Satu Gelar
Bola Indonesia 11 November 2014, 10:31
-
Firman Utina Belum Terpikir Kembali ke Kampung Halaman
Bola Indonesia 11 November 2014, 09:52
LATEST UPDATE
-
Ketika Ruben Amorim Merasa Dikhianati Manajemen MU Soal Transfer Pemain
Liga Inggris 5 Januari 2026, 08:05
-
Man of the Match Inter Milan vs Bologna: Lautaro Martinez
Liga Italia 5 Januari 2026, 05:25
-
Man of the Match Man City vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 5 Januari 2026, 04:24
-
Man of the Match Fulham vs Liverpool: Harry Wilson
Liga Inggris 5 Januari 2026, 03:54
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Man of the Match Leeds United vs Manchester United: Matheus Cunha
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:44
-
Hasil Leeds vs Man Utd: Saling Serang di Elland Road Berakhir Imbang 1-1
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:31
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR