Setelah rapat, Plt Ketua Umum PSSI, Hinca Pandjaitan memberikan penjelasan mengenai keputusan tersebut. Keputusan itu tentunya sangat mengejutkan. Mengingat sebelumnya, PSSI dan Menpora diketahui sudah bersepakat akan menggelar Kongres yang akan memilih Pengurus PSSI Periode 2016-2020 itu di Jakarta.
Ini setelah sebelumnya terdapat polemik lokasi Kongres, lantaran adanya surat Menpora kepada PSSI yang menyatakan hanya akan memberikan rekomendasi jika Kongres digelar di Yogyakarta. Padahal rapat Exco PSSI sebelumnya sudah menetapkan tuan rumah Kongres adalah Makassar.
Dalam keterangannya kepada wartawan, Hinca pun membantah sudah terjadi kesepakatan dengan pihak Kemenpora dalam pertemuan yang digelar di Kantor Kemenpora, Jakarta, Rabu (12/10) lalu.
"Kami memutuskan agar rapat Exco ini dilanjutkan lagi di Makassar pada hari Sabtu (15/10) malam," ujar Hinca.
"Malam ini kami juga putuskan untuk berkomunikasi dengan FIFA sebagai induk organisasi sepakbola dunia tentang isu-isu terkini yang berkembang. Sambil menunggu balasan dari FIFA, persiapan akan kami jalankan di Makassar," tambahnya.
PSSI sendiri memang merencanakan bakal menggelar rapat dengan perwakilan FIFA dan AFC sebelum kongres itu di Makassar, 15 Oktober nanti. FIFA dan AFC sebelumnya juga menegaskan, bila lokasi Kongres itu dipindah, akan menyalahi tata waktu kongres yang terdapat di Statuta PSSI. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tolak Kongres PSSI di Makassar, Kelompok 85 Ikut Pemerintah
Bola Indonesia 14 Oktober 2016, 16:12
-
PSSI Sesalkan Surat Kemenpora ke Mabes Polri
Bola Indonesia 14 Oktober 2016, 05:10 -
PSSI Tetap Putuskan Makassar Sebagai Tuan Rumah Kongres Pemilihan
Bola Indonesia 14 Oktober 2016, 03:03 -
Edy Rahmayadi Soroti Proses Pembinaan Usia Muda PSSI
Bola Indonesia 13 Oktober 2016, 21:27
-
Bola Indonesia 13 Oktober 2016, 15:26
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55






















KOMENTAR