"Alhamdulillah kita bisa meraih poin di Malang. Ini sesuai dengan yang kita targetkan pada anak-anak, untuk bisa mencuri poin di pertandingan ini," ujar Slamet, dalam sesi konferensi pers usai pertandingan di Stadion Gajayana tersebut.
Sebelumnya, dalam laga yang dihelat di kandang Persema itu, Pro Duta sukses memetik poin penuh, usai mengalahkan tuan rumah tiga gol tanpa balas. Tiga gol ProDuta ini -yang semuanya lahir di penghujung laga- dicetak oleh Rahmad Hidayat, Girts Karlsons dan Gozali Siregar.
Sementara itu, terkait raihan poin penuh tersebut, pelatih kelahiran 30 Juni 1975 ini menyebut bahwa hal ini merupakan penebus dari poin yang sempat hilang di kandang. Slamet menyebut bahwa kehilangan poin tersebut sudah lunas terbayar dengan kemenangan ini.
"Kita sempat kecurian di kandang. Waktu itu kita hanya bisa bermain imbang. Nah, poin kali ini bisa menutupi kecurian poin kita," tandasnya. (den/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dapat Kado Pahit, Skuad Persema Terpukul
Bola Indonesia 22 Juni 2013, 19:15
-
Pro Duta: Tak Mudah Kalahkan Persema
Bola Indonesia 22 Juni 2013, 19:13
-
Raih Poin Penuh di Kandang Lawan, Pelatih Pro Duta Bahagia
Bola Indonesia 22 Juni 2013, 19:08
-
Susunan Pemain PSM vs Persija, Rahmat Akhirnya Dimainkan
Bola Indonesia 22 Juni 2013, 19:01
-
Review IPL: Jamu Pro Duta, Persema Gagal Raih Kado Ulang Tahun
Bola Indonesia 22 Juni 2013, 17:16
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR