Dikatakannya, PSSI tetap berpegang pada hasil Kongres Luar Biasa (KLB) di Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (18/4). Dalam kesempatan tersebut, La Nyalla terpilih secara sah dan sesuai aturan yang ada.
Karena itu, La Nyalla akan terus berusaha keras untuk menjalankan semua program kerja PSSI masa kepengurusan 2015-2019.
"Sama sekali tidak ada gunanya kami PSSI mengomentari itu," ujarnya.
Terkait keinginan keras Menpora Imam menggulirkan kompetisi di bawah Tim Transisi dengan menggunakan PT Liga Indonesia (PT LI), sangat diragukan La Nyalla. Apalagi, PT LI, 18 klub peserta QNB League dan Divisi Utama sudah berkomitmen tidak akan ikut kompetisi di bawah Tim Transisi.
"Saya akan terus perjuangkan kebenaran. Apalagi, saya bertambah semangat karena klub-klub sudah sangat tegas tidak ingin ikut berkompetisi di bawah Tim Transisi," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menpora Minta Persebaya & Arema Diselesaikan Secara Damai
Bola Indonesia 9 Mei 2015, 18:41
-
Menpora Siapkan Opsi Penggunaan Operator Liga Baru
Bola Indonesia 9 Mei 2015, 18:37
-
Berikut Tiga Usulan Anggota Tim Transisi Kepada Menpora
Bola Indonesia 9 Mei 2015, 18:23
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR