Menurut laporan yang diturunkan oleh Metro, tim asuhan Guus Hiddink tengah mencari seorang bek tengah berpengalaman. Dan Vermaelen, yang sempat membela Arsenal sebelum pindah ke Barca di musim panas 2014, dianggap memenuhi kategori tersebut.
Vermaelen sendiri memulai karirnya dengan buruk di Barca. Dalam musim perdananya di Spanyol, ia tidak banyak mendapat kesempatan bermain karena sibuk memulihkan cedera. Namun lambat laun, bek asal Belgia kembali membuktikan kemampuannya sebagai salah satu bek terbaik Eropa.
Namun demikian, Chelsea bakal harus bekerja keras untuk mendapatkan tanda tangan Vermaelen, mengingat manajer Luis Enrique belakangan terus menegaskan bahwa ia amat percaya pada kemampuan yang dimiliki oleh sang defender. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penalti Hazard, Hiddink Sebut Itu Keputusan Skuat Chelsea
Liga Inggris 1 Februari 2016, 22:05
-
Pernah Bentrok Dengan Fans, Pato Kini Kian Dewasa
Liga Inggris 1 Februari 2016, 21:37
-
Cahill: Saya Ingin Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 1 Februari 2016, 19:53
-
Arsenal Tak Tertarik Tampung Terry
Liga Inggris 1 Februari 2016, 18:59
-
Wenger: Terry Akan Menjadi Pelatih di Masa Datang
Liga Inggris 1 Februari 2016, 18:04
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR