Giggs memang hanya membela United selama karirnya bermain di lapangan hijau. Bahkan saat ditunjuk sebagai manajer interim Setan Merah ia belum mau pensiun dan masih bermain saat mengalahkan Hull City 3-1 di Old trafford.
"Ini sukar dipercaya. Tak ada kata-kata yang pas untuk menggambarkan dia. Yang sudah dia lakukan sangat sukar dipercaya. Berada di klub selama 26 tahun, bermain di level yang sangat tinggi selama bertahun-tahun luar biasa. Dia banyak membantu pemain muda, sama seperti orang lain membantunya. Ini merupakan suatu kehormatan untuk bisa bersamanya," ujar Hernandez kepada MUTV.
"Saya akan menjadi salah satu pemain untuk Giggs. Tidak ada yang tahu apakah dia akan tinggal tahun depan atau andai ada manajer lain. Bila Giggsy akan bertahan tetap atau tidak, ini sudah luar biasa untuk bermain untuk dia. Tak ada kata-kata yang cukup untuk menggambarkan itu semua," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: United Tak Mampu Kalahkan Southampton
Liga Inggris 11 Mei 2014, 23:01
-
Chicharito Kehabisan Kata Untuk Menggambarkan Giggs
Liga Inggris 11 Mei 2014, 18:37
-
Giggs Tegaskan United Tak Akan Jual Welbeck
Liga Inggris 11 Mei 2014, 18:15
-
Ferdinand Dukung Rooney Bersinar di Brasil
Piala Dunia 11 Mei 2014, 17:30
-
Ketika Mata dan Giggs Saling Memuji Kemampuan Kaki Kiri
Liga Inggris 11 Mei 2014, 16:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR