
Bagaimanakah peluang Arsenal untuk mewujudkan tekad tersebut? Berikut data dan fakta kedua tim. (bola/dzi)
Data dan fakta

- Arsenal hanya meraih empat clean sheet dalam 16 laga terakhir Premier League di Emirates Stadium.
- Hanya Arsenal (18 gol) yang mampu mencetak lebih banyak gol di 15 menit terakhir daripada Manchester United (15 gol).
- Musim ini Arsenal baru meraih empat poin saat berhadapan dengan sesama penghuni lima besar. Sementara tim lima besar lain setidaknya meraih 10 poin.
- Manchester United menjadi tim pertama yang memastikan diri meraih juara saat liga masih tersisa empat laga sejak musim 2003-2004.
- Robin van Persie telah mencetak 17 gol pada 17 penampilan terakhir di Emirates.
- RVP telah mencetak gol untuk kedua tim dalam tiga pertemuan terakhir kedua tim. Dua gol untuk Arsenal dan satu gol untuk the Red Devils.
- Wayne Rooney mencetak gol pertama di Premier League, gol pertama bersama United dan gol ke-100 di Premier League saat melawan Arsenal.
Head to head

- 03 Nov 2012, Man Utd. 2 - Arsenal 1 (Premier League)
- 22 Jan 2012, Arsenal 1 - Man Utd. 2 (Premier League)
- 28 Aug 2011, Man Utd. 8 - Arsenal 2 (Premier League)
- 01 May 2011, Arsenal 1 - Man Utd. 0 (Premier League)
- 12 Mar 2011, Man Utd. 2 - Arsenal 0 (FA Cup)
Lima laga terakhir Arsenal

- 20 Apr 2013, Fulham 0 - Arsenal 1 (Premier League)
- 16 Apr 2013, Arsenal 0 - Everton 0 (Premier League)
- 13 Apr 2013, Arsenal 3 - Norwich City 1 (Premier League)
- 06 Apr 2013, West Bromwich 1 - Arsenal 2 (Premier League)
- 30 Mar 2013, Arsenal 4 - Reading 1 (Premier League)
Lima laga terakhir Man United

- 22 Apr 2013, Man Utd. 3 - Aston Villa 0 (Premier League)
- 17 Apr 2013, West Ham 2 - Man Utd. 2 (Premier League)
- 14 Apr 2013, Stoke 0 - Man Utd. 2 (Premier League)
- 08 Apr 2013, Man Utd. 1 - Manchester City 2 (Premier League)
- 01 Apr 2013, Chelsea FC 1 - Man Utd. 0 (FA Cup)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: RVP Selamatkan Muka Sang Juara
Liga Inggris 28 April 2013, 23:53
-
Ferguson Tertarik Datangkan Lewandowski
Liga Inggris 28 April 2013, 18:00
-
Wenger: United Bisa Juara Tanpa Van Persie
Liga Inggris 28 April 2013, 16:30
-
'Mengapa RVP Tega Sakiti Arsenal?'
Liga Inggris 28 April 2013, 15:00
-
Data dan Fakta EPL Matchday 35: Arsenal vs Man United
Liga Inggris 28 April 2013, 12:16
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR