Pada pertandingan yang digelar di Boleyn Ground tersebut, Arsenal sejatinya unggul terlebih dahulu melalui gol Alexis Sanchez dan Mesut Ozil. Namun beberapa menit sebelum babak pertama usai, West Ham sukses menyamakan kedudukan melalui dua gol Andy Carroll. Pada awal babak kedua, Arsenal nyaris saja pulang tanpa poin andai saja gol ketiga Andy Carroll tidak dibalas oleh gol Laurent Koscielny.
James yang saat ini berprofesi sebagai Pundit menilai bahwa alasan utama Arsenal ditahan imbang oleh West Ham adalah performa buruk lini belakang mereka. "Pada pertandingan tadi (kontra West Ham), Arsenal punya masalah serius dengan lini pertahanan mereka" beber James kepada BT Sports.
"Tiga Gol tersebut bukanlah salah sang kiper, namun lebih disebabkan karena lini pertahanan mereka yang bermain buruk" tutup mantan kiper Liverpool tersebut. Dengan hasil imbang tersebut, Arsenal masih berada di peringkat ketiga klasemen Premier League dengan mengumpulkan total 59 poin.[initial]
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan West Ham vs Arsenal: 3-3
- Imbang Lawan West Ham, Wenger Akui Kans Juara Sulit
- Gagal Menang, Wenger Tak Mau Salahkan Pemain Arsenal
- Bilic: Hasil Yang Adil Untuk West Ham dan Arsenal
- Merson: Kali ini Arsenal Akan Kalahkan West Ham
- Ingin Kalahkan West Ham, Arsenal Disarankan Andalkan Welbeck
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Siap Gagalkan Marquinhos ke Barcelona
Liga Inggris 10 April 2016, 20:16
-
Arsenal Ingin Tarik Josip Brekalo dari Zagreb
Liga Inggris 10 April 2016, 19:51
-
Big Sam: Posisi ke-4 Sudah Ajaib Bagi Arsenal
Liga Inggris 10 April 2016, 17:00
-
Alexis Minta Arsenal Boyong Morata dari Juventus
Liga Inggris 10 April 2016, 09:09
-
Ditahan West Ham, Wenger Sebut Timnya Terlalu Memberi Harapan
Liga Inggris 10 April 2016, 06:30
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR