Pellegrini merasa yakin De Bruyne akan meraih kesuksesan besar sekembalinya ke Premier League. De Bruyne memang sudah pernah bermain di Inggris dengan membela Chelsea sebelum akhirnya pindah ke Jerman.
"Kami sangat gembira karena sudah mendapatkan Kevin untuk tim kami. Saya sama sekali tak ragu dia akan meraih kesuksesan besar setelah kembali ke Premier League," cetus Pellegrini di situs resmi City.
Pellegrini juga mengatakan bahwa De Bruyne adalah pemain spesial yang akan bisa meningkatkan kualitas timnya. Pellegrini percaya bahwa kehadiran De Bruyne akan membuat City bisa tampil lebih atraktif dan menyerang.
"Hanya pemain spesial yang bisa meningkatkan kualitas tim kami, dan saya yakin Kevin adalah pemain itu. Dia memiliki semuanya; kualitas mental, fisik, taktis dan tekniknya bisa membuat Kevin langsung cocok di tim ini. Kami memainkan sepakbola atraktif dan menyerang. Kevin akan membantu kami berjuang di semua kompetisi." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Man City, De Bruyne Langsung Target Juara
Liga Inggris 30 Agustus 2015, 23:04
-
De Bruyne Datang, Pellegrini Semakin Optimis
Liga Inggris 30 Agustus 2015, 22:43
-
Manchester City Resmi Dapatkan De Bruyne
Liga Inggris 30 Agustus 2015, 22:11
-
Buka Rekening Gol, Sterling Disanjung Pellegrini
Liga Inggris 30 Agustus 2015, 02:50
-
Libas Watford, Manchester City Kokoh di Puncak
Galeri 29 Agustus 2015, 23:53
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR