
Bola.net - Playmaker Manchester United, Christian Eriksen ogah mencari kambing hitam atas kekalahan timnya atas Manchester City. Ia menilai ia dan rekan-rekannya bermain dengan buruk sehingga mereka harus banyak berbenah.
Kemarin malam, Manchester United bertandang ke Etihad Stadium. Mereka menantang sang tetangga, Manchester City di ajang Derby Manchester.
Di partai ini, Setan Merah kalah dengan skor telak. Mereka tumbang dengan skor 6-3 di kandang sang rival.
Eriksen mengakui bahwa timnya layak mendapat kritikan atas kekalahan tersebut. "Fokus utama dari pertandingan ini adalah mengenai diri kami sendiri," buka Eriksen kepada MUTV.
Baca komentar lengkap sang playmaker di bawah ini.
Berbenah
Eriksen menyebut sejak awal laga, ia dan rekan-rekannya bermain dengan buruk. Sehingga gawang Setan Merah enam kali dibobol sang rival di partai tersebut.
"Ada banyak hal yang harus kami ubah dari tim kami. Performa kami hari ini sama sekali tidak bisa diterima," terang sang playmaker.
"Sebagai sebuah tim, kami harus fokus kepada diri kami. Kami akan mengadakan pertemuan dengan manajer untuk membahas apa yang salah dari permainan kami."
Harus Bangkit
Eriksen menegaskan bahwa timnya tidak boleh larut dalam kekecewaan usai dibantai Man City.
Ia menyebut timnya harus lekas bangkit karena ada banyak pertandingan yang harus mereka jalani setelah ini.
"Kami harus menerima kekalahan yang menyakitkan ini. Sekarang kami harus bangkti dan menunjukkan karakter kami," imbuh sang pemain.
Laga Berikutnya
Manchester United sendiri akan kembali beraksi di tengah pekan ini. Setan Merah akan melakoni laga tandang di ajang Liga Europa.
Setan Merah akan menghadapi Omonia pada hari Kamis (6/10/2022) malam nanti.
Klasemen Premier League
(MUTV)
Baca Juga:
- Cemberut! Begini Ekspresi Sir Alex Ferguson Ketika MU Tertinggal 4-0 di Derbi Manchester
- Casemiro di Manchester United: Dari 5 Kali Juara Liga Champions ke Pemain Carabao Cup!
- Nonton Drama 9 Gol di Derbi Manchester: Erling Haaland, Sang Monster!
- Pep Guardiola dan Erik ten Hag Komentari Tragedi Kanjuruhan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pep Guardiola: Manchester City Bakal Baik-baik Saja Jika Saya Pergi!
Liga Inggris 3 Oktober 2022, 19:08
-
Penyebab MU Dihajar Man City: Kena Mental, Nyali Ciut
Liga Inggris 3 Oktober 2022, 18:44
-
Dibantai Manchester City, Christian Eriksen: MU Harus Introspeksi Diri!
Liga Inggris 3 Oktober 2022, 18:14
-
Sempurna & Langka! Bawa City Permalukan Man United, Haaland Dapat Rating 10
Liga Inggris 3 Oktober 2022, 17:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR