Musim panas ini, Arsenal tak banyak bergerak di bursa transfer. Hal itu membuat fans mereka frustasi dan kecewa berat. Namun mood mereka membaik setelah muncul kabar bahwa Arsene Wenger disebut ingin mendatangkan Mahrez dari Leicester City.
Kabar transfer Mahrez ke Arsenal tersebut berhembus sangat kencang belakangan ini. Namun meski transfer itu tergolong transfer yang bagus dan menggiurkan bagi The Gunners, ada pihak yang tak setuju jika pemain Aljazair itu pindah ke Emirates. Salah satunya adalah Lauren.
"Mahrez tidak diperlukan di Arsenal," seru Lauren pada London Evening Standard.
"Ia adalah pemain yang sangat bagus, tapi berapa banyak pemain yang sama dengannya dalam hal keunggulan teknik, gelandang kreatif dan pemain-pemain sayap yang sudah dimiliki oleh Arsenal?" terangnya.
"Mereka memiliki Mesut Ozil, mereka memiliki Jack Wilshere, mereka memiliki Aaron Ramsey, mereka memiliki Alex Oxlade-Chamberlain, mereka memiliki Theo Walcott. Arsenal tidak perlu Mahrez," tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Bicara dengan Wenger, Mahrez Siap Datang ke Arsenal
- Mahrez Tak Tertarik Bela Arsenal
- Ranieri Mohon Mahrez Tak ke Arsenal
- Wenger Ogah Konfirmasi Transfer Mahrez dan Lacazette
- Vardy Berharap Mahrez Juga Tolak Arsenal
- Wenger Ogah Bantah Transfer Mahrez
- Rumor Transfer Bikin Riyad Mahrez Tak Fokus
- Wenger Pantau Mahrez Kala Leicester Bertemu PSG
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tiga Klub Ingin Keluarkan Vermaelen dari Barcelona
Liga Spanyol 3 Agustus 2016, 23:55
-
Juventus Mundur, Arsenal Jadi Peminat Tunggal Draxler
Liga Italia 3 Agustus 2016, 22:40
-
Ini Tipe Pemain Yang Dibutuhkan Arsenal
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 18:48
-
Eks Arsenal: The Gunners Tak Butuh Mahrez
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 18:26
-
Langkahi Arsenal, Juve Ingin Tukar Draxler dengan Zaza
Liga Italia 3 Agustus 2016, 17:37
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR