Dipecatnya Roberto Di Matteo jelas membuat nama Guardiola mencuat ke permukaan. Chelsea diberitakan berniat untuk memboyong pelatih asal Spanyol ini ke Stamford Bridge. Akan tetapi, "kekerasan hati" Pep membuat Roman Abramovic beralih ke Rafael Benitez.
Akan tetapi, di sela-sela kabar ketidakinginan Pep untuk melatih hingga tahun depan, the Sun, melalui sebuah sumber, mengklaim bahwa mantan pelatih Barcelona ini berniat untuk menggantikan posisi Ferguson.
"Semua cerita mengenai Manchester United, hubungannya dengan Sir Alex dan cara klub itu bermain membuat Pep tertarik," terang orang dekat Guardiola kepada the Sun.
Bahkan sumber itu mengatakan bahwa dia akan terkejut jika Guardiola memilih untuk bergabung ke Chelsea. Pasalnya Pep sangat ingin berada di Old Trafford.
"Saat ini saya akan terkejut jika ia bergabung ke Chelsea. Ia benar-benar ingin menunggu melatih United meskipun itu berarti ia harus memperpanjang masa liburnya," imbuhnya. (espn/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini Pilih Dzeko Daripada Torres
Liga Italia 25 November 2012, 18:00
-
"Guardiola Ingin Gantikan Ferguson"
Liga Inggris 25 November 2012, 17:30
-
Data dan Fakta Serie A Gioranata 14: AC Milan vs Juventus
Liga Italia 25 November 2012, 12:30
-
Preview: Chelsea vs ManCity, Tes Bagi Benitez
Liga Inggris 25 November 2012, 08:00
-
Data dan Fakta EPL Matchday 13: Chelsea vs ManCity
Liga Inggris 25 November 2012, 07:02
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR