Pelatih asal Spanyol memang baru saya resmi ditunjuk sebagai pelatih City untuk musim depan. Ia akan mengkudeta posisi yang saat ini masih ditempati oleh Manuel Pellegrini. Namun, terlebih dahulu ia akan menyelesaikan tugasnya bersama Bayern Munchen hingga musim ini pungkas.
Guardiola tidak akan datang sendirian ke City. Ia akan membawa gerbongnya. Sosok seperti Manuel Estiarte, Domenec Torrent, Carles Planchart dan Lorenzo Buenaventura akan datang menyertainya. Mereka adalah para asisten Guardiola di Bayern Munchen.
Kedatangan mereka akan menggusur posisi asisten pelatih lain yang kini berada di City. Dilansir dari The Telegraph, hanya akan ada satu sosok yang dipertahankan, Brian Kidd.
Kidd dinilai sebagai figur sentral yang mengerti kondisi internal The Citizen. Selain sudah menjadi asisten sejak era kepelatihan Roberto Mancini, Kidd juga pernah bermain untuk City pada era tahun 1970-an. [initial]
Baca Ini Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengakuan, Neymar Ditawari 143 Juta untuk Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 3 Februari 2016, 21:45 -
Guardiola Ingin Kiper Barca, Joe Hart Dipertanyakan
Liga Inggris 3 Februari 2016, 20:54 -
Guardiola Pertahankan Brian Kidd di Man City
Liga Inggris 3 Februari 2016, 18:01 -
Chelsea Sudah Sodori Pellegrini Kontrak Menggiurkan
Liga Inggris 3 Februari 2016, 14:45 -
Sane Bakal Jadi Incaran No 1 Guardiola
Liga Inggris 3 Februari 2016, 14:16
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR