Gundogan berharga kurang dari seperempat harga yang dibayarkan oleh Manchester United, ketika mereka memutuskan untuk membeli Pemain Prancis dengan harga 89 juta poundsterling dari Juventus.
Namun demikian, Guardiola sempat mengungkapkan pada media bahwa pilihan pertamanya memang selalu Gundogan.
Gundogan lantas mengatakan pada The Sun: "Saya benar-benar senang mengetahui bahwa ia memang sangat menghargai saya."
"Jika dia tidak menyukai tipe permainan yang saya mainkan, maka saya tidak akan berada di sini."
"Namun itu bukan merupakan tekanan untuk saya. Paul Pogba mungkin berada di lebih banyak tekanan dari saya."
Gundogan mencatat debutnya di City, kala timnya menang 4-0 atas Borussia Monchengladbach di Liga Champions pekan lalu. [initial]
(sun/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arteta Bisa Bawa Bellerin ke Man City
Liga Inggris 19 September 2016, 23:47 -
City di Tangan Guardiola Begitu Perkasa
Liga Inggris 19 September 2016, 16:10 -
Gundogan: Tekanan Hanya untuk Pogba
Liga Inggris 19 September 2016, 12:06 -
Guardiola: Kebahagiaan Fans Lebih Penting dari Trofi
Liga Inggris 19 September 2016, 10:44 -
Guardiola Tak Ingin Banyak Sesumbar
Liga Inggris 19 September 2016, 09:42
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR