Dalam rilis tersebut, pelatih Arsene Wenger mendaftarkan 23 nama pemain senior dan juga para pemain yang masuk dalam skuat U-21 seperti Calum Chambers, Alex Oxlade-Chamberlain dan juga Yaya Sanogo.
Sesuai aturan Premier League, setiap tim hanya diperkenankan mendaftarkan tak lebih dari 17 pemain yang berstatus non-homeground. Pemain homeground adalah pemain yang telah berada di Inggris atau klub Wales dalam tiga musim berturut-turut sebelum mereka berumur 21 tahun.
Selain hanya diperkenankan menambah skuat dari tim U-21 mereka selama kompetisi, setiap tim tak diperkenankan mendatangkan pemain baru hingga bursa transfer berikutnya.
Berikut skuat Arsenal untuk Premier League.
Wojciech Szczesny (HG), David Ospina, Damian Martinez (HG), Ignacio Monreal, Mathieu Debuchy, Kieran Gibbs (HG), Laurent Koscielny, Per Mertesacker, Santi Cazorla, Francis Coquelin (HG), Mikel Arteta, Abou Diaby, Mathieu Flamini, Mesut Ozil, Aaron Ramsey (HG), Tomas Rosicky, Jack Wilshere (HG), Joel Campbell, Olivier Giroud, Lukas Podolski, Alexis Sanchez, Theo Walcott (HG), Daniel Welbeck (HG). (ins/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Podolski: Tak Ada Tawaran Meninggalkan Arsenal
Liga Inggris 4 September 2014, 23:12
-
Schalke Bantah Arsenal Dekati Huntelaar
Liga Inggris 4 September 2014, 22:52
-
Welbeck Datang, Podolski Tak Takut Bersaing
Liga Inggris 4 September 2014, 21:33
-
Van Bronckhorst Anggap Skuat Arsenal Bisa Raih Juara Premier League
Liga Inggris 4 September 2014, 20:44
-
Inilah Skuat Arsenal Untuk Premier League 2014-2015
Liga Inggris 4 September 2014, 20:21
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR