Saat ini, Manchester City hanya unggul dua angka dari Manchester United. City sendiri sementara duduk di posisi kedua, sementara United di posisi keempat.
Meskipun sempat dipertanyakan terkait kemampuan Manchester United bersaing dengan tim-tim besar berebut gelar, perlahan tapi pasti pelatih MU, Louis van Gaal mampu memberikan konsistensi dalam permainan Setan Merah.
"Tentu saja mereka bisa memenangkan gelar. Setiap tahun Manchester United mencoba mendatangkan pemain besar dan menghabiskan uang untuk menjadi tim besar," ujarnya.
"Ini tak mudah untuk mengganti seorang pelatih seperti Sir Alex Ferguson, tapi mereka bukan tim yang telah menjual para pemain terbaik mereka," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby Manchester Yang Membosankan
Liga Inggris 25 Oktober 2015, 23:28 -
Hasil Pertandingan Manchester United vs Manchester City: Skor 0-0
Liga Inggris 25 Oktober 2015, 22:47 -
Allegri Bandingkan Dybala Dengan De Bruyne
Liga Italia 25 Oktober 2015, 17:27 -
Hart: Saya Tak Peduli Pada Performa United
Liga Inggris 25 Oktober 2015, 16:36 -
Hart: City Kini Tak Lagi Terinspirasi United
Liga Inggris 25 Oktober 2015, 14:37
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:12 -
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:08 -
Hasil FP2 Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez dan Diogo Moreira Terdepan
Otomotif 4 Oktober 2025, 09:07 -
Alisson Tumbang, Bakal Absen Bela Liverpool Beberapa Pekan ke Depan
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:07 -
Hasil FP2 Moto3 Mandalika 2025: Adrian Fernandez Tercepat, Ungguli David Munoz
Otomotif 4 Oktober 2025, 08:48 -
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR