Liverpool dan Man United adalah dua klub terbesar di Inggris. Keduanya adalah kolektor trofi terbanyak dari semua klub-klub di Inggris.
Sejauh ini, baik Liverpool maupun United total sudah mengoleksi 41 trofi juara dari semua ajang. MU mengoleksi lebih banyak trofi juara liga, 20 berbanding 18. Namun untuk urusan trofi Liga Champions, The Reds lebih unggul: tiga berbanding lima.
Karius lantas ditanya apakah pertandingan kedua tim tersebut merupakan pertandingan terbesar dalam karirnya. Ia pun menjawab:
"Mungkin. Dengan sejarah yang dimiliki oleh keduanya, rivalitasnya. Ini adalah pertandingan yang sangat besar," serunya seperti dilansir Metro.
Namun, kiper yang baru datang ke Anfield dari klub Mainz di awal musim itu mengaku tak bisa membedakan mana klub yang lebih besar di antara keduanya.
"Selalu sulit untuk mengatakan siapa yang terbesar, tapi yang jelas itu pertandingan yang sangat besar," tutur kiper 23 tahun tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Liverpool Ikuti Jejak Barca Bidik Bek Timnas Swiss
- Senangnya Klopp Miliki Pemain Seperti Firmino
- Klopp dan Mourinho Damai-damai Saja
- MU Datang ke Anfield Untuk Menang
- Blind Minta Mourinho Eksploitasi Keunggulan Fisik Pemain MU
- Lawan MU, Pemain Liverpool Diminta Kontrol Emosi
- Liverpool Cuma Diunggulkan Sedikit di Atas MU
- Alonso: Ini Laga Penting Bagi Liverpool dan MU
- Alonso Sebut Permainan Liverpool Enak Dilihat
- Sadio Mane Merasa Benar Tolak MU dan Gabung Liverpool
- Alonso: Henderson Tunaikan Tugasnya Dengan Bagus
- Klopp Akan Hindari Permainan Fisik Pemain MU
- Sanjungan Alonso Untuk Henderson
- Chelsea dan Liverpool Berebut Dapatkan Neves
- 'Meski Ada Ibrahimovic dan Pogba, Bukan Berarti MU Bakal Menang Dari Liverpool'
- Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Manchester United
- Prediksi Liverpool vs Manchester United 18 Oktober 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ince: Skuat MU Masih Terasa Seperti Skuat Milik Van Gaal
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:47
-
Pogba Minta Waktu Adaptasi di MU
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:35
-
Kisah Ferguson Coba Minta Howard Webb Tunda Laga MU
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:09
-
Emre Can: Menghadapi MU adalah Impian!
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 22:58
-
Ince Sebut Liverpool Bisa Ikuti Jejak MU Menangi Trofi EPL
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 21:06
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR