Menurutnya, tidak ada keraguan untuk menatap musim depan dengan tetap menaruh kepercayaan kepada manajer asal Irlandia Utara tersebut. Lallana juga menegaskan bahwa musim lalu mereka mengalami musim yang naik turun.
"Pastinya saya bahagia mendengar dia tetap bertahan. Di mata saya tidak ada keraguan tentangnya untuk musim depan." kata punggawa tim nasional Inggris tersebut seperti dilansir ESPN.
"Itu adalah musim yang naik turun. kami telah mencapai partai final dan kecewa kami tidak bisa mencapai final. Di satu sisi, kami sudah sangat dekat dengan empat besar tapi kami kehilangan itu di akhir kompetisi," imbuh Lallana.
Ia juga mengatakan jika Rodgers merupakan sosok pelatih hebat. "Dia adalah pelatih besar. Dia juga sangat baik dalam meramu taktik dan saya selalu belajar. Semua pemain ingin menjadi lebih baik ketika dirinya melatih." ujarnya.
Rodgers didatangkan dari Swansea setelah menjalani musim yang fantastis bersama klub berjuluk The Swans itu. Dirinya menggantikan posisi Kenny Dalglish yang sebelumnya telah mempersembahkan gelar Piala Liga bagi Liverpool di tahun 2011 lalu. (espn/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez Diyakini Bisa Persembahkan Trofi Liga Champions Bagi Madrid
Liga Champions 14 Juni 2015, 23:41
-
Carragher Yakin Benitez Bakal Sukses di Madrid
Liga Spanyol 14 Juni 2015, 23:15
-
Rooney Dorong Sterling Untuk Bangkit
Piala Eropa 14 Juni 2015, 22:03
-
15 Juta Pounds, Juve Siap Lepas Tevez
Liga Italia 14 Juni 2015, 18:09
-
Lallana: Gerrard Tak Mungkin Bisa Digantikan
Liga Inggris 14 Juni 2015, 15:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR