Ranieri berhasil mengantakan Leicester jadi juara liga dengan dua pertandingan tersisa. Mereka kini mengoleksi 77 poin dari 36 pertandingan. Sementara itu lawan terdekatnya yakni hanya berhasil meraup 70 poin.
Kesuksesan Ranieri mengantarkan klub kecil yang tak memiliki pemain bintang membuatnya dikagumi oleh para penggila bola dari seluruh penjuru dunia. Mereka ramai-ramai mengucapkan selamat pada manajer asal Italia tersebut.
Selain itu, para mantan tim dan anak asuh Ranieri juga ikut memberikan ucapan selamat kepadanya. Yang terbaru, Kapten AS Roma yakni Totti juga ikut memberikan pujian pada manajer 64 tahun tersebut.
"Selamat bos. Kau sungguh hebat. Kau layak mendapatkan semua kepuasan itu!" Tulis Totti di situs resminya francescototti.com.
Ranieri sendiri merupakan pria asli kelahiran Roma. Ia juga merupakan pendukung setia I Lupi sejak kecil. Ia juga pernah menukangi klub ibukota Italia tersebut dari 2009 hingga 2011. [initial]
Baca Juga:
- Mourinho Ikut Beri Selamat Pada Leicester dan Ranieri
- Saat Leicester Berpesta, Ranieri Makan Siang dengan Ibunya
- Waktu Yang Tepat Bagi Ranieri untuk Juara
- Rooney: Leicester Layak Juara Premier League
- Bos Napoli: Sukses Ranieri di Leicester Luar Biasa
- Carragher: Leicester Catat Prestasi Terbesar di Inggris
- Ranieri Akui Rayakan Gol Eden Hazard
- Ranieri: Pemain Leicester Layak Juara
- Terry: Leicester Beri tim Kecil Harapan Baru
- Hiddink: Ranieri Menelepon Saya untuk berterima kasih
- Inilah Sambutan Ranieri Usai Leicester Juara
- Reaksi-reaksi Atas Kesuksesan Leicester Juara Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Leicester Juara, Totti Ucapkan Selamat Pada Ranieri
Liga Inggris 3 Mei 2016, 22:22
-
Bukan MU atau Chelsea, Ini Dia Klub Terdepan Dapatkan Kante
Liga Inggris 3 Mei 2016, 22:06
-
Colok Mata Costa, Musim Dembele Berakhir
Liga Inggris 3 Mei 2016, 19:27
-
Video: Hiddink Jadi Korban Bentrok Pemain Chelsea vs Spurs
Open Play 3 Mei 2016, 18:03
-
Usai Gagal Juara, Pochettino: Pelajaran Bagus Bagi Spurs
Liga Inggris 3 Mei 2016, 10:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR