
Bola.net - Sebuah asa diapungkan oleh Jamie Redknapp. Ia ingin melihat Liverpool bersaing dengan Manchester United dan Manchester City untuk transfer Harry Kane.
Harry Kane membuat pernyataan yang mengejutkan baru-baru ini. Ia memastikan bahwa ia punya niatan untuk meninggalkan Tottenham di musim panas nanti.
Sejauh ini sudah ada dua klub yang ambil ancang-ancang untuk merekrut Kane. Mereka adalah dua tim asal kota Manchester, Manchester United dan Manchester City.
Redknapp meyakini bahwa transfer Kane ini bakal jadi kenyataan di musim panas nanti. "Saya yakin ia sudah mulai bernegosiasi dengan klub-klub lain," buka Redknapp kepada Sky Sports.
Baca komentar lengkap eks Liverpool itu di bawah ini.
Tidak akan ke Chelsea
Redknapp percaya bahwa kepindahan Kane dari Tottenham akan dimaklumi oleh para fans Tottenham. Kecuali jika ia memilih pindah ke klub rival Spurs.
"Saya yakin agennya sudah menjalin komunikasi dengan klub lain, karena agennya tidak akan mengatakan secara terbuka bahwa Harry tidak bahagia di Tottenham dan ingin pergi,"
"Ia adalah legenda Tottenham dan ia akan selalu menjadi legenda Tottenham. Namun situasinya mungkin berbeda jika ia memilih pindah ke Chelsea karena keputusan itu tidak akan diterima baik oleh fans,"
Liverpool Harus Coba
Redknapp sendiri berkeinginan Liverpool untuk turut dalam perburuan Kane ini.
Namun ia tidak yakin The Reds punya dana yang memadai untuk transfer ini.
"Saya akan senang jika klub lama saya, Liverpool mengejarnya. Namun saya tidak yakin kondisi finansial mereka memungkinkan untuk transfer ini," ujarnya.
Harga Mahal
Tottenham dilaporkan sudah menetapkan harga jual Kane.
Sang striker hanya akan dilepas di angka 150 juta pounds di musim panas nanti.
(Sky Sports)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Everton
Liga Inggris 21 Mei 2021, 16:08
-
Prediksi Manchester City vs Everton 23 Mei 2021
Liga Inggris 21 Mei 2021, 16:07
-
Liverpool Didesak Saingi MU dan Man City untuk Datangkan Harry Kane
Liga Inggris 21 Mei 2021, 14:00
-
Daniel Levy Akhirnya Mau Jual Harry Kane, Segini Harganya
Liga Inggris 21 Mei 2021, 12:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR