Bola.net - - dikabarkan tak menyerah mengejar Leandro Paredes dan kini menyiapkan tawaran baru bagi pemain asal Argentina tersebut.
Liverpool sudah cukup lama dikait-kaitkan dengan pemain yang ini membela AS Roma tersebut. Sebab Jurgen Klopp dikabarkan sangat kepincut dengan penampilan pemain berusia 22 tahun tersebut.
The Reds disebut sudah berusaha memboyong Paredes ke Anfield pada musim panas 2016 lalu. Mereka kemudian juga diklaim berusaha merekrutnya lagi pada bursa transfer Januari 2017 kemarin.
Menurut kabar terbaru dari Calciomercato, Liverpool tak menyerah untuk berusaha mendatangkan Paredes. Mereka bahkan disebut menyiapkan penawaran baru yang kabarnya bernilai sekitar 25 juta Euro.
Liverpool disebut menyiapkan tawaran baru tersebut karena melihat ada perubahan keadaan dalam situasi Paredes di Roma. Eks pemain Chievo tersebut tak mendapat banyak kesempatan bermain di bawah asuhan Luciano Spalletti.
Media Italia itu menambahkan, ada kemungkinan kali ini Roma akan melepas Paredes. Mereka disebut lebih suka kehilangan sang pemain ketimbang kehilangan pilar lainnya seperti Radja Nainggolan atau Kostas Manolas.
Paredes saat ini masih terikat kontrak hingga tahun 2019 mendatang. Musim ini ia telah bermain sebanyak 22 kali di Serie A dan mencatatkan tiga gol saja.
Gosip Transfer Lainnya:
- Pochettino Ibaratkan Barcelona Dengan Arsenal
- Pelatih 29 Tahun Asal Jerman Ingin Latih Real Madrid
- Kiper Leverkusen Bangga Jadi Bidikan Real Madrid
- Kalahkan Barca, Dortmund Resmi Gaet Mahmoud Dahoud
- Wenger Pastikan Sanchez Tak ke Chelsea
- James Rodriguez Pilih Gabung Bayern Munchen
- Usir Madrid, MU Akan Naikkan Gaji De Gea
- Conte dan Chelsea Tak Sepakat Soal Transfer Morata dan Lukaku
- Wenger Nyatakan Ingin Bertahan di Arsenal
- Mourinho: Ibrahimovic Pergi, Saya Akan Bahagia
- Ozil Mengaku Masih Cinta Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manolas Bantah Sarankan Nainggolan Tinggalkan Roma
Liga Italia 31 Maret 2017, 09:45
-
Manolas: Hanya Tuhan Yang Tahu Masa Depan Saya
Liga Italia 31 Maret 2017, 09:06
-
Liverpool Siapkan Tawaran Baru Bagi Paredes
Liga Inggris 31 Maret 2017, 03:02
-
Monchi Datang, Roma Incar Eks Wonderkid Arsenal
Liga Italia 31 Maret 2017, 02:46
-
Prediksi AS Roma vs Empoli 2 April 2017
Liga Italia 30 Maret 2017, 23:33
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR