
Bola.net - Juara bertahan Manchester City menang saat menjamu Newcastle di babak perempat final FA Cup/Piala FA 2023/2024, Minggu (17/3/2024). Pertandingan Man City vs Newcastle di Etihad Stadium tersebut berakhir dengan skor 2-0.
Dua gol Man City diborong oleh Bernardo Silva. Dua gol itu disarangkannya pada menit 13 dan menit 32.
Dalam empat laga di FA Cup musim ini, dari putaran ketiga, Man City selalu menang. Dalam empat laga itu, Man City juga mencetak total 14 gol dan hanya kebobolan dua.
Man City Singkirkan Huddersfield, Tottenham, Luton, Newcastle

Man City sudah menyingkirkan Huddersfield, Tottenham, Luton, dan Newcastle untuk mencapai babak semifinal.
Man City menang 5-0 atas Huddersfield di putaran ketiga, menang 1-0 atas Tottenham di putaran keempat, menang 6-2 atas Luton di putaran kelima, dan memukul Newcastle 2-0 di perempat final.
Erling Haaland, yang melesakkan lima gol kontra Luton, adalah top skor sementara Man City di FA Cup musim ini. Di belakangnya, ada Bernardo Silva dan Phil Foden yang masing-masing telah menyumbang dua gol.
Hasil-hasil Manchester City di FA Cup/Piala FA 2023/2024 sejauh ini (c) WhoScored
Man City Road to Semifinal

Man City 5-0 Huddersfield
Tottenham 0-1 Man City
Luton 2-6 Man City
Man City 2-0 Newcastle
Hasil dan Jadwal FA Cup/Piala FA 2023/2024 Babak Perempat Final

Sabtu, 16 Maret 2024
19:15 WIB Wolverhampton 2-3 Coventry City
Minggu, 17 Maret 2024
00:30 WIB Manchester City 2-0 Newcastle
19:45 WIB Chelsea 4-2 Leicester City
22:30 WIB Manchester United 4-3 Liverpool (extra time)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Manchester City 22 Laga, 19 Kali Menang, Tak Terkalahkan
- Manchester City 3, Newcastle 1, Agregat Gol 6-3
- MU vs Liverpool: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran Langsung, Live Streaming, Statistik
- Chelsea vs Leicester: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran Langsung, Live Streaming, Statistik
- Jadwal Siaran Langsung FA Cup di Vidio Hari Ini, 17 Maret 2024
- Prediksi Manchester United vs Liverpool 17 Maret 2024
- Prediksi Chelsea vs Leicester City 17 Maret 2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City 22 Laga, 19 Kali Menang, Tak Terkalahkan
Liga Inggris 18 Maret 2024, 09:22
-
Manchester City di FA Cup: 4 Laga, 14 Gol
Liga Inggris 18 Maret 2024, 08:16
-
Daftar Lengkap Tim Lolos Semifinal FA Cup 2023/2024
Liga Inggris 18 Maret 2024, 01:32
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR