Saat ini, Chelsea yang baru saja menang 2-1 atas Liverpool menempati peringkat ketiga klasemen sementara. Tertinggal dua poin dari Arsenal di puncak klasemen dan satu poin dari Manchester City yang menempati posisi kedua.
Meski memiliki perbedaan poin yang tak jauh, Mourinho enggan menyebut juara sebagai target Chelsea musim ini. Pasalnya, persaingan untuk terus berada di empat besar lebih sulit karena banyak tim yang memiliki peluang. Mulai dari Everton, Liverpool, Manchester United, Tottenham hingga Newcastle saat ini berpeluang menempati posisi empat besar.
"Kami harus melindungi tempat kami di empat besar karena musim ini, finish di empat besar akan menjadi pencapaian luar biasa bagi semuanya," ujarnya.
"Sepertinya perbedaan antara menjadi juara dan finish di empat besar tidak akan sangat besar. Jadi saya pikir, tujuan pertama bagi semua tim adalah empat besar dan mencoba stabil di posisi itu," tegasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: The Blues Berjaya di Markas Soton
Liga Inggris 1 Januari 2014, 23:56
-
Mourinho: Berbekal Tradisi, United Pantas Diwaspadai
Liga Inggris 1 Januari 2014, 19:26
-
Mourinho: Finish di Empat Besar Sudah Luar Biasa
Liga Inggris 1 Januari 2014, 18:21
-
Jelang Lawan Southampton, Mourinho Galau
Liga Inggris 1 Januari 2014, 18:05
-
Demba Ba: Semoga Berjumpa di Surga!
Bolatainment 1 Januari 2014, 17:50
LATEST UPDATE
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR