Bola.net - - Eks gelandang , Leon Osman, percaya David Moyes akan menjadi kandidat ideal untuk menggantikan Ronald Koeman di Goodison Park, namun ia tak yakin pria Skotlandia akan jadi solusi jangka panjang yang tepat.
Koeman dilengserkan kemarin sore, usai mencatat start buruk musim ini, di mana The Toffees kini duduk di zona degradasi setelah kalah 2-5 dari Arsenal pekan lalu.
Dan Osman, salah satu sosok favorit di Goodison, mengatakan bahwa mantan manajernya akan menjadi solusi terbaik untuk Everton saat ini.
"Saya kira Moyes akan bisa melakukan pekerjaan dengan baik dalam waktu singkat - dia mengenal klub luar dalam," tutur Osman menurut Sky Sports.
Ronald Koeman
"Apakah dia akan menjadi kandidat jangka panjang, saya tidak tahu apa yang dicari oleh para chairman. Apakah dia mencari hasil instan atau seseorang yang bisa memenangkan trofi?"
"Atau mereka mencari seseorang seperti David Unsworth dari akademi, yang benar-benar mengenal klub dan bisa membuat Everton disokong para pemain muda?"
"Amat menarik untuk melihat apa yang bakal dilakukan oleh Farhad Moshiri dan Bill Kenwright sekarang."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pecat Conte, Chelsea Akan Tunjuk Pelatih Ini
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 23:22
-
Lihat Liverpool, Neville Jadi Teringat Arsenal
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 22:49
-
Neville Sebut Liverpool Akan Selalu Dikecewakan Lini Belakangnya
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 22:26
-
Presiden Madrid: Harga Harry Kane 250 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2017, 21:42
-
Pujian Gabriel Jesus untuk Sergio Aguero
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 19:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR