
Musim panas lalu Alexis Sanchez dikaitkan erat dengan dua raksasa Premier League, Liverpool dan Arsenal. Sebenarnya The Reds lebih diunggulkan dalam perburuan Sanchez, namun pada akhirnya bintang asal Chile itu justru mendarat ke London Utara.
"Sebagai contoh lihatlah musim ini. Akan seberapa berbeda hasil yang kita raih di musim ini jika kita melakukan transfer yang benar di musim panas kemarin? Akan seberapa berbeda jika kita berhasil mendapatkan Alexis Sanchez?" tanya Aldridge.
"Kita memiliki kartu truf. Kita memiliki Luis Suarez dan Barcelona menginginkannya. Suarez harusnya tak diperbolehkan pergi sebelum Sanchez berhasil dikontrak. Jika kita berhasil merekrut Sanchez, musim kita akan sangat berbeda, begitu pula dengan Arsenal." pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Giroud: Arsenal Tak Bisa Bermain Seperti Chelsea
- Zabaleta: Liverpool & Arsenal Lama Tak Juara dan Mereka Baik-baik Saja
- Ini Bukti Fans Arsenal Keliru Sebut Chelsea Membosankan
- Mourinho: Ada 18 Tim yang Lebih Membosankan Daripada Chelsea
- Wenger Sebut Kekuatan Arsenal & Chelsea Tak Jauh Beda
- Hina Puasa Gelar Arsenal, Mourinho Diberi Selamat Gooners
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Berpeluang Dapatkan Jovetic
Liga Inggris 28 April 2015, 22:52
-
Steve Bruce Berharap Liverpool Pikirkan Liburan Ketimbang Bermain Lawan Hull
Liga Inggris 28 April 2015, 21:15
-
Hindari Degradasi, Skrtel Nilai Hull Tetap Berbahaya
Liga Inggris 28 April 2015, 18:22
-
Rodgers Yakin Bisa Beri Liverpool Gelar Premier League
Liga Inggris 28 April 2015, 17:17
-
'Musim Liverpool Akan Beda Andai Dulu Berhasil Rekrut Alexis'
Liga Inggris 28 April 2015, 14:53
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR