Manchester United sendiri akan melanjutkan jadwal neraka mereka pada akhir pekan nanti. Usai berhadapan dengan Liverpool mereka akan bertandang ke Stamford Bridge pada pertandingan pekan ke sembilan EPL musim ini.
Mikel sendiri percaya bahwa Pogba adalah pemain yang fantastis dan timnya harus ekstra waspada saat berhadapan dengan pemainnya. "Tidak diragukan lagi dia [Pogba] adalah talenta yang istimewa dan butuh seluruh tim untuk menghentikan pemain sepertinya" beber Mikel kepada Goal International.
"Dia telah berkembang sangat pesat dan menjadi pemain yang benar-benar lebih baik. Jika saya berhadapan dengannya lagi, saya harap kami bisa memainkan permainan yang bagus dan semoga pemain yang lebih baik yang akan memenangkan pertandingan tersebut.
Obi Mikel dan Pogba sendiri pernah bertemu di ajang Kualifikasi Piala Dunia 2014 silam. Pada saat itu Pogba sempat dipermalukan Obi Mikel yang melakukan trick Nutmeg kepadanya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Chelsea Enjoy Dilatih Oleh Conte
Liga Inggris 19 Oktober 2016, 19:56
-
Gabung ke Chelsea? Pepe: Saya Santai Saja
Liga Inggris 19 Oktober 2016, 18:19
-
Conte Dianggap Sosok Yang Tepat Untuk Tangani Chelsea
Liga Inggris 19 Oktober 2016, 17:30
-
Obi Mikel: Butuh 11 Pemain Untuk Hentikan Pogba
Liga Inggris 19 Oktober 2016, 12:59
-
11 Pemain Top Yang Berpeluang Pindah Dalam Waktu Dekat
Editorial 19 Oktober 2016, 12:52
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR