Bola.net - - Penggemar Arsenal kian bergairah dengan kehadiran pelatih baru, Unai Emery, dan menaruh ekspektasi yang tinggi kepadanya. Namun eks pemain The Gunners, Ray Parlour, meminta kepada fans untuk sabar dalam menilai pria asal Spanyol itu.
Emery meninggalkan jabatannya di PSG dan memilih untuk bergabung dengan The Gunners. Ia menjadi pengganti Arsene Wenger, yang telah menukangi klub asal London itu selama kurang lebih 22 tahun lamanya.
Di bawah asuhan Wenger, dalam beberapa tahun terakhir, Arsenal terbilang jarang mendapatkan trofi bergengsi. Bahkan pada musim ini, pria asal Prancis tersebut hanya mampu membawa The Gunners bertengger di posisi enam klasemen Premier League.
Sedangkan Emery mampu mempersembahkan banyak gelar kepada PSG walaupun baru melatih klub Prancis tersebut selama dua musim. Bahkan, ia berhasil mengakhiri karirnya dengan manis setelah membawa Kylian Mbappe dkk berkuasa di kompetisi domestik.
Fans Diminta Bersabar

"Anda harus bersabar dan memberi pelatih kesempatan. Perubahan tidak akan terjadi dalam semalam. Mereka akan melihat perubahan dalam tim di lima laga awal, tetapi semuanya membutuhkan waktu," ujarnya seperti yang dilansir dari Sky Sports.
"Dia mungkin ingin melepas beberapa pemain dan mendatangkan yang lain. Jadi saya berharap dia mendapatkan waktu. Saya yakin dia akan mendapatkannya karena ini merupakan keputusan yang besar untuk Arsenal, sebagai klub," lanjutnya.
"Sekarang anda harus bertahan padanya dan memercayainya, bagaimanapun permainannya. Saya berharap fans memberinya waktu," pungkasnya.
Telah Bergerak Beli Pemain

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menurut Ferdinand, Inggris Sudah Tepat Tak Bawa Wilshere
Piala Dunia 8 Juni 2018, 16:14
-
Lichtsteiner Sudah, Arsenal Buru Dua Bek Juventus Lagi
Liga Inggris 8 Juni 2018, 15:42
-
Emery Gelar Pertemuan Empat Mata Dengan Wilshere
Liga Inggris 8 Juni 2018, 15:19
-
Parlour Berharap Fans Arsenal Sabar dengan Emery
Liga Inggris 8 Juni 2018, 15:18
-
Sporting Tolak Tawaran Perdana Arsenal Untuk Gelson Martins
Liga Inggris 8 Juni 2018, 15:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR