Namun demikian, kemenangan di laga perdana bukan jaminan United bakal menjalani musim yang sukses. Musim sebelumnya, tim menang 4-1 atas Swansea, namun pada akhirnya mereka finish di peringkat tujuh.
"Kami tak sabar lagi untuk tampil melawan Swansea dan memperbaiki semua yang salah tahun lalu. Klub ini selalu bisa bangkit dari situasi sulit, dan itulah alasan mengapa kami banyak digemari di seluruh dunia," tutur Cleverley pada ManUtd.com.
"Kami juga bermain melawan Swansea di laga perdana tahun lalu, namun di kandang lawan. Kali ini kami akan bermain di kandang sendiri dan saya yakin fans akan terus mendukung kami. Ini akan jadi laga kompetitif pertama sang manajer dan saya yakin atmosfernya bakal spesial," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terkait Vidal, Juve Pasang Deadline Untuk United
Liga Italia 15 Agustus 2014, 23:32
-
Van Gaal Ungkap Alasan Pilih Rooney Jadi Kapten United
Liga Inggris 15 Agustus 2014, 22:45
-
Mata: Saya Berharap Jadi 'Nomor 10' Yang Sempurna
Liga Inggris 15 Agustus 2014, 22:27
-
Jadi Kapten United, Wayne Rooney Dipuji Louis van Gaal
Liga Inggris 15 Agustus 2014, 21:53
-
Savage Isyaratkan United Butuh Penyerang Baru?
Liga Inggris 15 Agustus 2014, 18:41
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR