Reece Oxford dan Rio Ferdinand memang sama-sama memulai karir bersama West Ham. Ferdinand belajar sepakbola bersama akademi The Hammers pada 1992–1996 sebelum menandatangani kontrak profesional pada 5 Mei 1996. Pada tahun 2000, dirinya pindah ke Leeds United sebelum dua tahun berselang bergabung dengan Manchester United.
Dan begitu juga dengan Reece Oxford. Meskipun sempat bermain untuk tim akademi Tottenham, namun dirinya akhirnya dilepas dan bergabung dengan tim West Ham U-13 pada 2011. Gemilang di tim akademi, Oxford mendapatkan kesempatan reguler untuk berlatih bersama tim senior pada musim 2014-2015 silam, dan dan baru 2 Juli 2015, Oxford melakukan debut kompetitif pada usia 16 tahun saat melawan FC Lusitanos di Liga Europa.
Dan baru-baru ini, Oxford mengatakan keinginannya untuk bisa meniru jejak karir Rio Ferdinand. Bahkan pemain yang baru berusia 17 tahun ini bertekad melebihi capain Ferdinand.
"Rio Ferdinand telah melakukan hal yang sama persis dengan saya sehingga itu sebabnya banyak orang membandingkan saya dengannya. Dia datang ke West Ham sebagai striker kemudian berpindah posisi menjadi bek tengah,” ujarnya seperti dilansir Express.
"Saya pikir, fans West Ham dan semua orang hanya ingin saya memiliki karir sebagus dia. Jadi semoga saya bisa melakukannya atau bahkan mungkin lebih baik darinya,” tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ander Herrera: Saya Bisa Jadi Busquets-nya MU
Liga Inggris 6 Oktober 2016, 22:17
-
Carrick Bantu Herrera Jadi Seperti Busquets
Liga Inggris 6 Oktober 2016, 21:47
-
Musim Depan Rooney Disebut Bisa Saja Tinggalkan MU
Liga Inggris 6 Oktober 2016, 21:01
-
Rooney Disarankan Membelot ke Arsenal Atau Chelsea
Liga Inggris 6 Oktober 2016, 20:38
-
Herrera: Zlatan Salah Satu Striker Paling Top Dunia
Liga Inggris 6 Oktober 2016, 17:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Paris FC 13 Januari 2026
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 03:10
-
Skor Barcelona vs Real Madrid: Serunya El Clasico, Babak Pertama Berakhir 2-2
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 03:00
-
Hasil Thailand U-23 vs Irak U-23: Skor 1-1, Gol Menit 85 Selamatkan Gajah Perang!
Asia 12 Januari 2026, 02:51
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Liverpool vs Barnsley 13 Januari 2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 02:45
-
Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:29
-
Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:08
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR