
Hal tersebut seperti diungkapkan CEO klub, Ron Gourlay. Menurutnya, The Blues masih bakal berupaya untuk mendatangkan pemain ke Stamford Bridge sebelum deadline day, demi memperkuat skuat Jose Mourinho.
"Saya berharap mungkin akan ada sedikit aktivitas dalam beberapa hari ke depan sebelum bursa transfer ditutup, namun manajer sudah sangat senang dengan skuat saat ini. Andai skuat ini adalah yang bakal kami pakai sepanjang musim, maka tak masalah," tutur Gourlay.
Sepanjang bursa transfer musim panas kali ini, Chelsea kerap disebut sebagai destinasi selanjutnya bagi striker Manchester United, Wayne Rooney. Namun kedatangan Eto'o rupanya sudah menegaskan kompletnya skuat The Special One.
Terkait kedatangan striker asal Kamerun ke timnya, Gourlay menilai jika transfer ini merupakan kesepakatan yang bagus, baik bagi sang pemain maupun bagi Chelsea.
"Ini adalah sebuah penambahan pemain yang sangat bagus bagi klub. Eto'o bersedia dan saya pikir ia bakal menambah pengalaman kepada para pemain yang telah kami miliki," pungkasnya. [initial] (sky/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Muller: Tak Ada Dendam Lawan Chelsea, Hanya Pembuktian
Liga Champions 30 Agustus 2013, 22:29
-
Tolak Hengkang, Mikel Ingin Pensiun di Chelsea
Liga Inggris 30 Agustus 2013, 18:10
-
Mourinho Enggan Urusan Juan Mata Jadi Milik Media
Liga Inggris 30 Agustus 2013, 14:30
-
Baru Dibeli Chelsea, Van Ginkel Akan Dipinjamkan?
Liga Inggris 30 Agustus 2013, 14:01
-
Rekrut Willian-Eto'o, Chelsea Masih Lapar di Bursa Transfer
Liga Inggris 30 Agustus 2013, 13:10
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR