Bola.net - - Luis Suarez tidak akan pernah bergabung dengan Manchester United, setidaknya menurut prediksi pakar La Liga, Guillem Balague.
Bintang , Suarez, belakangan ini menunjukkan performa luar biasa dan ia mendapatkan trofi Sepatu Emas pekan lalu, setelah menjadi pencetak gol paling produktif di Eropa.
Rumor yang beredar belakangan ini menyebutkan bahwa United siap membayar hingga 135 juta poundsterling untuk mendatangkan mantan pemain Liverpool ke Premier League. Namun menurut Balague, hal tersebut mustahil terjadi.
"Saya sudah melihat banyak rumor dari media Inggris mengenai Manchester United, yang mempersiapkan tawaran 135 juta pounds untuk Suarez. Impian Suarez adalah datang ke Barcelona. Ia tidak punya niat untuk pergi dengan alasan apapun dari Barcelona, dalam waktu dekat," tutur Balague di Sky Sports.
"Itu adalah tempat di mana ia ingin mengakhiri karirnya sebagai pemain top. Klub lain boleh mencoba, tentu saja, namun itu bakal amat sulit."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Argentina: Messi Tak Mampu Jadi Kapten
Piala Dunia 1 November 2016, 21:48
-
Bartomeu: Messi Nomor Satu, Ronaldo Ketiga
Liga Spanyol 1 November 2016, 20:34
-
Barca Tak Cemaskan Keinginan Messi ke Newell's Old Boys
Liga Spanyol 1 November 2016, 19:41
-
Enrique Bosan Bicarakan Neymar
Liga Spanyol 1 November 2016, 15:08
-
Rakitic: Main Tanpa Messi Seperti Main Tanpa Bola
Liga Champions 1 November 2016, 14:48
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR