
Bola.net - Teka-teki mengenai masa depan Antoine Griezmann memasuki babak baru. Penyerang Barcelona itu kini dirumorkan jadi incaran Manchester United.
Sejak bergabung dengan Barcelona di tahun 2019, ada banyak spekulasi mengenai masa depan Griezmann. Ia kerap dilaporkan bakal dijual Barcelona karena performanya yang tidak sebanding dengan harganya yang mahal.
Di musim panas ini, pemain Timnas Prancis itu kembali digosipkan bakal dijual oleh Barcelona. Ia kabarnya akan jadi tumbal agar Messi bisa memperpanjang kontraknya di Barcelona.
Griezmann belakangan cukup sering digosipkan akan bergabung dengan Man City. Dilansir Sport, kini Manchester United juga turut meminati jasa sang striker.
Simak situasi transfer Griezmann di bawah ini.
Incaran Lama
Menurut laporan tersebut, Manchester United sudah lama mengincar jasa Griezmann.
Ia sudah diamati sejak sang striker membela Atletico Madrid. Namun pada saat itu MU kalah dari Barcelona.
Melihat Barcelona ingin menjual Griezmann, MU tertarik mendapatkannya karena mereka butuh tambahan amunisi di lini serang mereka.
Siap Lepas
Menurut laporan tersebut, Barcelona memprioritaskan Manchester United sebagai klub Griezmann berikutnya.
Sang striker sebenarnya mendapatkan banyak tawaran. Namun ia diberitakan ingin kembali ke Atletico Madrid.
Barcelona ogah memperkuat sang juara bertahan La Liga itu, sehingga Griezmann lebih diprioritaskan dilepas ke MU ketimbang ke Atletico Madrid.
Mahar Transfer
Barcelona kabarnya membanderol Griezmann di angka yang cukup tinggi.
Mereka siap menjual sang penyerang di angka 80 juta Euro.
(Sport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saingi Man City, Manchester United Juga Kejar Antoine Griezmann
Liga Inggris 13 Juli 2021, 21:21
-
Bukan MU, Danny Ings Gabung ke Manchester City?
Liga Inggris 13 Juli 2021, 19:00
-
Lupakan Harry Kane, Manchester City Kebut Transfer Jack Grealish
Liga Inggris 13 Juli 2021, 16:44
-
Pertama Masuk Final dan Kalah, Nasib Inggris Seperti Manchester City
Piala Eropa 13 Juli 2021, 15:41
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR