Schmeichel, 48, akan bergabung dengan Sir Bobby Charlton, Bryan Robson, Gary Neville dan Andrew Cole dalam mempromosikan Iblis Merah.
"Sungguh sebuah kehormatan bisa menjadi duta Manchester United," kata Schmeichel di situs resmi klubnya.
Schmeichel telah menjalani masa-masa luar biasa selama memperkuat United dari tahun 1991 hingga 1999. Delapan tahun di Old Trafford, dia membantu United memenangi lima titel Premier League, tiga Piala FA dan satu gelar Liga Champions. Ketika pertama kali ditawari posisi ini, Schmeichel pun menyambutnya antusias.
"Saya sudah tidak sabar untuk bekerja lagi bersama United dan membagi pengalaman yang saya miliki sekaligus bertemu kembali dengan beberapa teman lama," imbuhnya.
Schmeichel memiliki catatan 129 cap untuk Denmark di level internasional. Dia merupakan salah satu idola publik Old Trafford semasa memperkuat United, termasuk menjadi kapten saat Iblis Merah merajai Eropa dengan mengalahkan Bayern Munich di final Liga Champions tahun 1999 silam. (itv/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Belum Terima Penawaran Untuk RvP
Liga Inggris 28 Juli 2012, 15:30
-
Schmeichel Diangkat Jadi Duta United
Liga Inggris 28 Juli 2012, 09:30
-
Fiorentina Tolak Tawaran Besar Untuk Jovetic
Liga Italia 28 Juli 2012, 07:30
-
Kagawa Ingin Ikuti Jejak Park Ji-Sung
Liga Inggris 27 Juli 2012, 20:15
-
Galatasaray Tawar Dimitar Berbatov
Liga Inggris 27 Juli 2012, 19:08
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR