Borini adalah pemain pertama yang didatangkan Brendan Rodgers ketika menangani The Reds. Namun pemain yang dibeli dengan harga 10,5 juta poundsterling tersebut gagal bersinar di Anfield dan Fiorentina dikatakan siap untuk menampungnya.
Enrique juga merupakan pemain yang disebut akan hengkang dari Liverpool. West Brom dilaporkan ingin meminjam pemain asal Spanyol tersebut.
Kemudian yang terakhir adalah menyelesaikan transfer Lucas Leiva. Pemain asal Brasil ini diklaim sudah tidak betah di Liverpool karena memiliki hubungan buruk dengan pelatih. Lucas yang masih memiliki kontrak dua tahun diharapkan bisa dijual dengan harga 8 juta pounds. Sementara itu, Inter Milan pernah menyatakan tertarik dengan pemain 28 tahun tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aldridge: Lawan Walters Ujian Bagus Untuk Gomez
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 22:12
-
Aldridge Sangat Terkesan Dengan Talenta Joe Gomez
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 19:25
-
Ketimbang Bermain Bola, Balotelli Lebih Sering Bermain Twitter
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 19:23
-
Aldridge Pilih Clyne Sebagai Man of the Match Kontra Stoke
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 18:25
-
Aldridge: Hadirnya Benteke Untungkan Mignolet
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 17:49
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR