
Bola.net - Juara Premier League, Liverpool, sepertinya belum mau berhenti berbelanja pemain. The Reds dikabarkan sedang berusaha memboyong Rodrygo dari Real Madrid.
Di musim panas ini, Liverpool memang cukup aktif di bursa transfer. Arne Slot mendatangkan beberapa pemain baru untuk memperkuat The Reds di musim depan.
Baru-baru ini, Liverpool dikabarkan sudah mengamankan transfer Hugo Ekitike. Striker tersebut didatangkan dari Eintracht Frankfurt dengan harga sekitar 95 juta Euro.
Berdasarkan laporan Footmercato, Liverpool masih belum berhenti. Mereka disebut sedang mengincar Rodrygo dari Real Madrid.
Simak informasi lengkapnya di bawah ini.
Perkuat Lini Serang
Menurut laporan tersebut, Arne Slot sangat tertarik untuk merekrut Rodrygo musim panas ini. Alasannya, sang penyerang dinilai sangat serbaguna.
Rodrygo bisa bermain di beberapa posisi dengan performa yang sama baiknya. Bagi Slot, kemampuan seperti ini sangat berguna untuk timnya.
Rodrygo dinilai bisa mengisi berbagai posisi di lini depan, dan Slot sangat berambisi untuk mewujudkan transfer ini.
Mulai Membujuk
Berdasarkan laporan yang sama, Liverpool sudah mulai bergerak untuk mendapatkan Rodrygo.
The Reds dikabarkan sudah menjalin komunikasi dengan agen sang pemain. Mereka menawarkan kesempatan kepada Rodrygo untuk bermain di Inggris.
Proses ini masih dalam tahap awal, tapi Liverpool optimistis bisa mendapatkan bintang Timnas Brasil tersebut.
Mahar Transfer Mahal
Namun, kabarnya Liverpool harus siap merogoh kocek dalam-dalam untuk Rodrygo.
Striker tersebut hanya akan dilepas oleh Real Madrid dengan harga sekitar 100 juta Euro musim panas ini.
Klasemen Premier League
Sumber: Footmercato
Baca Juga:
- Gagal Rekrut Nunez, Napoli tak Menyerah dan Kembali Dekati Liverpool Untuk Penyerang Lainnya
- Menuju Bayern, Luis Diaz Siap Cetak Rekor Penjualan Ketiga Termahal Liverpool
- Harga 90 Juta Euro, Liverpool Terdepan, tapi Klub London Ini Siap Tikung Transfer Rodrygo dari Real Madrid
- Tiga Skema Alternatif Liverpool Bersama Hugo Ekitike: Modal Pertahankan Gelar Juara Liga Inggris
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Semakin Ngeri! Liverpool Coba Datangkan Rodrygo dari Real Madrid
Liga Inggris 23 Juli 2025, 23:21
-
Kylian Mbappe akan Gunakan Nomor 10, Awas! Banyak yang Gagal di Real Madrid
Editorial 23 Juli 2025, 16:14
-
5 Pemain Terakhir yang Pakai Nomor 10 di Real Madrid Sebelum Kylian Mbappe
Editorial 23 Juli 2025, 14:19
-
Kylian Mbappe dan Nomor Punggungnya: Perjalanan Sang Superstar
Liga Spanyol 23 Juli 2025, 13:17
LATEST UPDATE
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Sir Alex Ferguson Dukung Penuh Ruben Amorim, Doakan Sang Junior Sukses di MU!
Liga Inggris 17 November 2025, 16:07
-
Striker Legendaris MU Beri Wejangan ke Benjamin Sesko Agar Lebih Tokcer, Apa Isinya?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:46
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR