Sterling sendiri tampil apik di laga tersebut. Ia bahkan terpilih sebagai Man of the Match. Dengan kecepatannya, ia kerap meneror pertahanan Spurs. Ia pun juga sukses membantu Liverpool menang secara berturut-turut dalam 8 laga terakhirnya.
"Target kami adalah mendapatkan tiga poin hari ini, dan pujian hebat layak diberikan pada penggawa Liverpool," ujarnya pada Sky Sports.
"Ini perasaan yang hebat, tak hanya bagi saya, namun juga seluruh tim. Senang rasanya ada di puncak klasemen setelah kemenangan kami hari ini. Tim kami tampil hebat dan skuat Liverpool sangat pantas berada di puncak klasemen," serunya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Bisa Terus Kuasai Puncak Klasemen
Liga Inggris 31 Maret 2014, 19:33
-
Suarez Resmi Berstatus Legenda Liverpool
Liga Inggris 31 Maret 2014, 13:51
-
Tahukah Anda? Liverpool 4-0 Tottenham
Liga Inggris 31 Maret 2014, 11:00
-
Sherwood Dambakan City Juara Premier League
Liga Inggris 31 Maret 2014, 05:22
-
Sterling: Liverpool Layak Berada di Puncak Klasemen
Liga Inggris 31 Maret 2014, 02:53
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR