Pertama Wenger merasa gerah dengan pertanyaan seputar Jose Mourinho. Ia bahkan mengancam akan meninggalkan sesi tanya jawab jika pertanyaan tersebut diulang lagi.
"Hentikan pertanyaan itu atau kita hentikan konferensi pers. Itu sangat-sangat membosankan," sergahnya.
Wenger kembali menunjukkan sikap kesalnya ketika ada pertanyaan terkait keputusannya memainkan David Ospina pada laga Liga Champions kontra Olympiakos. Seperti yang sudah kita ketahui, pada tersebut Ospina membuat kesalahan fatal.
"Saya tidak ingin membahasnya lagi. Semuanya sudah dibahas di konferensi pers setelah pertandingan. Jika kalian berpikir bahwa kami kalah karena memainkan Ospina, maka saya mempertanyakan pengetahuan kalian tentang taktik permainan sepakbola," ujar Wenger dengan nada kesal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terungkap, Ada Klub Lain Tawar Martial Lebih Mahal daripada MU
Liga Inggris 2 Oktober 2015, 23:34 -
Bendera Manchester United Berkibar di Angkasa
Bolatainment 2 Oktober 2015, 22:51 -
Ingin Nyatakan Siap Juara, MU Bertekad Hajar Arsenal
Liga Inggris 2 Oktober 2015, 19:58 -
Tak Hanya Soal Mourinho, Wenger Juga Ngambek Ditanya Soal Ospina
Liga Inggris 2 Oktober 2015, 19:54 -
Smalling: MU Mampu Kontrol Wolfsburg
Liga Champions 2 Oktober 2015, 19:12
LATEST UPDATE
-
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52 -
Prediksi Brentford vs Manchester City 5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:37
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR