Akhir musim lalu, The Blues tak memperpanjang kontrak Lampard yang telah habis. Musim panas lalu pun Lampard memutuskan menerima pinangan klub MLS, New York City sebelum akhirnya gabung Manchester City dengan status pinjaman.
Dan diungkapkan Terry, meskipun beberapa pemain baru musim ini bergabung dengan Chelsea, namun diakuinya bahwa gaya main Chelsea masih sama dan belum berubah sepeninggal Frank Lampard.
"Sejujurnya, saya tak berpikir bahwa ada perubahan besar dengan permainan kami," ujarnya kepada Sport.
"Kami selalu ingin bermain melalui lini tengah, dan itu tak berubah. Hal yang sama juga terjadi saat Lampard di sini. Kami selalu ingin bermain sepakbola atraktif," tandasnya.
Akhir pekan ini, Chelsea akan bertemu dengan Manchester City dalam lanjutan Premier League pekan kelima. Laga ini juga bisa menjadi ajang reuni bagi Chelsea dengan sang legenda klub, Frank Lampard yang musim ini bergabung dengan City.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terry Lebih Pilih Juara Premier League Ketimbang Liga Champions
Liga Inggris 18 September 2014, 22:01
-
Chelsea dan Livepool Incar Pemain Muda Leverkusen
Liga Inggris 18 September 2014, 21:56
-
Terry Kepada Fabregas: Dulu Lawan Sekarang Kawan
Liga Inggris 18 September 2014, 21:29
-
Terry: Chelsea Selalu Ingin Mainkan Sepakbola Atraktif
Liga Inggris 18 September 2014, 21:06
-
Schurrle Yakin Chelsea Mampu Juara Liga Champions
Liga Champions 18 September 2014, 20:46
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR