Wright menjadi idola bagi fans The Gunners setelah bergabung dari Crystal Palace pada tahun 1991 dan mencetak 30 gol di musim pertamanya di Highbury.
Performa Wright terus berlanjut dan sukses mencetak 185 gol dalam 288 penampilan, dan menjadi pencetak gol terbanyak sepanjang masa Arsenal untuk waktu yang lama, sebelum dipecahkan Thierry Henry pada 2005 lalu. Wright pun meninggalkan Arsenal pada 1998.
Kabar bahwa John Terry akan meninggalkan Chelsea setelah di sana selama dua dekade membuat Wright terkenang apa yang ia alami beberapa tahun lalu. Menurutnya, sangat menyedihkan harus meninggalkan klub yang sangat ia cintai sehingga dirinya tahu benar bagaimana perasaan Terry.
"Saya baru bergabung dengan Arsenal pada umur 28 tahun dan di sana selama hampir tujuh tahun, tapi saat saya menyadari itu bernilai lebih bagi saya untuk berada di sana, saya menangis selama dua hari setelah itu," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Petr Cech: Forster Rampok Poin Arsenal
Liga Inggris 3 Februari 2016, 19:19
-
Arsenal Ingin Boyong 'New Gareth Bale' pada Musim Panas
Liga Inggris 3 Februari 2016, 18:26
-
Akhiri 9 Bulan Penantian Welbeck
Liga Inggris 3 Februari 2016, 18:05
-
Giroud Cetak Gol ke Barca, Orang Ini Janji Telanjang di Emirates
Liga Inggris 3 Februari 2016, 18:01
-
Bayang-Bayang Kegagalan itu Sudah Mulai Menghampiri Arsenal
Liga Inggris 3 Februari 2016, 15:02
LATEST UPDATE
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR