
Bola.net - - Kapten Manchester City, Vincent Kompany mengaku puas dengan pencapaian timnya musim ini. Kompany merasa timnya sudah melakukan yang terbaik untuk memenangkan semua trofi juara yang tersisa.
Manchester City kembali menunjukkan keperkasaannya di musim kompetisi 2018/2019. Mereka sudah berhasil mengamankan trofi Carabao Cup pada bulan Februari kemarin.
City sendiri berpeluang meraih treble winners Domestik di akhir musim ini. Mereka tinggal meraih satu kemenangan lagi untuk menjadi juara Premier League, dan mereka juga tinggal menghadapi Manchester City di partai Final FA Cup minggu depan.
Kompany sendiri percaya bahwa timnya sudah meraih prestasi yang luar biasa pada musim ini. "Entah apapun yang akan terjadi di hari terakhir nanti, saya bisa bilang kami menjalani musim yang luar biasa di Premier League," buka Kompany kepada Sky Sports.
Baca komentar lengkap sang bek di bawah ini.
Pertahankan Gelar
Kompany menilai musim ini merupakan salah satu musim paling spesial bagi Manchester City. Pasalnya timnya berada di ambang untuk mempertahankan gelar juara mereka setelah mereka gagal lakukan itu di masa lalu.
"Jika melihat sejarah, kami biasanya langsung gagal di satu musim setelah kami memenangkan gelar Liga.."
"Tahun ini kami masih berada di jalur yang tepat untuk menjadi juara, dan kami berhasil mempertahankan posisi itu hingga akhir musim dan itulah yang kami bisa harapkan dari musim ini."
Tetap Fokus
Kompany percaya bahwa keberhasilan timnya untuk mendapatkan peluang mempertahankan gelar juara karena mereka berhasil menjaga fokus mereka musim ini.
"Kami akan menghadapi partai final di akhir pekan nanti dan itulah yang kami harapkan. Kami tidak mau membuang sebuah musim hanya karena kami sudah puas dengan pencapaian kami musim lalu."
"Saya rasa ini adalah bagaimana fans kami melihat Manchester City dan bagaimana City sudah bermain selama beberapa tahun sebelum saya datang ke klub ini." tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Respek! Man City Yakin Jadi Juara, Liverpool Sudah Lama Menyadarinya
Liga Inggris 11 Mei 2019, 16:30
-
Vincent Kompany: Manchester City Sudah Jalani Musim Yang Fantastis!
Liga Inggris 11 Mei 2019, 14:40
-
Hadapi Brighton, Manchester City Diminta Bermain Lepas
Liga Inggris 11 Mei 2019, 14:20
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


















KOMENTAR