Bertandang ke Goodison Park, Arsenal harus menyerah dengan skor telak 3-0. Gol dari Steven Naismith, Romelu Lukaku dan gol bunuh diri Mikel Arteta memastikan The Gunners pulang dengan tangan kosong.
"Apakah kami tampil kurang ngotot? Bisa dibilang seperti itu. Ini adalah kekhawatiran yang besar bisa kalah seperti itu," tutur Wenger kepada reporter.
"Kami harus menganalisa itu dengan cermat dan kembali dengan sikap yang berbeda, dengan kepribadian yang lebih dan tantangan yang kuat. Kami harus kembali ke dasar."
Atas kekalahan ini Arsenal masih berada di peringkat keempat klasemen Premier League. Sedangkan Everton meski tetap menghuni tempat kelima namun kedua tim ini hanya terpaut satu poin saja dan The Toffees masih punya tabungan satu laga. (sm/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martinez Tegaskan Everton Belum Masuk Liga Champions
Liga Inggris 6 April 2014, 23:48
-
Wenger Anggap Everton Memang Pantas Menang
Liga Inggris 6 April 2014, 23:18
-
Wenger Akui Arsenal Tampil Melempem
Liga Inggris 6 April 2014, 22:57
-
Review: Everton Pecundangi Arsenal
Liga Inggris 6 April 2014, 21:34
-
Arteta Ingatkan Pentingnya Kemenangan Lawan Everton
Liga Inggris 6 April 2014, 17:25
LATEST UPDATE
-
Dominic Calvert-Lewin dan Joshua Zirkzee, Siapa Paling Tajam di Leeds vs MU?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 11:01
-
Terungkap, Alasan Menarik John Herdman Terima Pinangan Melatih Timnas Indonesia
Tim Nasional 4 Januari 2026, 10:56
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 10:43
-
Barcelona dan Hobi Menang dengan Skor 2-0
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 10:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Januari 2026, 10:13
-
Meyakini Declan Rice sebagai Gelandang Terbaik Dunia
Liga Inggris 4 Januari 2026, 08:46
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 08:04
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 07:22
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43






















KOMENTAR