Bola.net - Sebuah harapan datang bagi Manchester United untuk mendatangkan Aaron Wan-Bissaka ke Old Trafford. Crystal Palace diberitakan siap melepaskan sang bek ke MU jika Setan Merah merelakan Wilfried Zaha menjadi milik The Eagles seutuhnya.
Manchester United memang tengah ramai diberitakan mengincar tanda tangan Wan-Bissaka. Bek 21 tahun itu diberitakan menjadi buruan utama United untuk menjadi pengganti Antonio Valencia di sisi kanan pertahanan mereka.
Namun United sejauh ini kesulitan untuk mendatangkan Wan-Bissaka. Pasalnya Palace terus menerus menaikkan harga jual sang bek, sehingga United kesulitan meraihnya.
Namun dilansir The Express, United punya peluang untuk mendatangkan sang bek di musim panas nanti. Namun Setan Merah harus merelakan salah satu klausul dalam transfer Wilfried Zaha.
Seperti yang sudah diketahui, Zaha sempat tiga tahun berkarir di Manchester United. Namun sang winger gagal menembus tim utama Setan Merah sehingga ia dijual kembali ke Palace pada tahun 2015 silam.
Dalam kesepakatan transfer yang mencapai angka 4 Juta pounds itu, United memiliki klausul untuk mendapatkan keuntungan dari penjualan Zaha di masa depan. United akan mendapatkan sebagian dari hasil penjualan sang winger oleh Palace ke klub lain.
Zaha sendiri diberitakan akan meninggalkan Palace di musim panas ini, dan The Eagles ingin mendapatkan hasil yang maksimal untuk penjualan Zaha. Untuk itu mereka ingin menghapus klausul bagi hasil tersebut, di mana mereka siap memberikan diskon kepada United untuk transfer Wan-Bissaka sebagai kompensasinya.
Baca situasi transfer Wan-Bissaka di bawah ini.
Turunkan Harga
Menurut laporan tersebut, Crystal Palace mematok harga sekitar 60 juta pounds untuk Wan-Bissaka. Sang bek dihargai dengan mahal karena performanya yang apik musim lalu.
Selain itu Palace juga baru saja mengikat Wan-Bissaka dengan kontrak baru di tahun 2018 kemarin. Untuk itu mereka merasa sang bek layak dihargai dengan mahar transfer yang besar.
Namun jika United bersedia menghapus klausul bagi hasil penjualan Zaha, Palace bersedia menurunkan harga jual Wan-Bissaka di angka 40 juta pounds saja.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan MU Atau City, Ndombele Berminat Pindah ke Klub Besar EPL Ini
Liga Inggris 16 Juni 2019, 22:56
-
Paul Pogba: Inilah Saat yang Tepat untuk Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 16 Juni 2019, 18:26
-
Wilfried Zaha Jadi Kunci Transfer Aaron Wan-Bissaka ke Manchester United
Liga Inggris 16 Juni 2019, 15:00
-
Bukan MU, Gareth Bale Gabung Bayern Munchen?
Liga Spanyol 16 Juni 2019, 14:40
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR