The Citizens selalu dipaksa menyerah dalam empat laga beruntun kala mengunjungi Stadium of Light. Semuanya selalu berakhir dengan skor yang sama 1-0.
Anak asuhan Gustavo Poyet itu baru saja sukses menahan imbang tanpa gol pimpinan klasemen sementara Chelsea. Oleh karena itu Zabaleta tidak mau meremehkan kekuatan lawannya kali ini.
“Saya prediksikan tidak akan ada ruang yang sama saat melawan Sunderland karena saat melawan Chelsea, mereka mengubah cara bermain dan bertahan lebih jauh ke dalam -- mereka melakukan pekerjaan yang benar-benar baik," ungkap Zabaleta di situs resmi klub.
"Mereka sudah benar-benar solid dalam bertahan, tentunya di luar laga versus Southampton -- tapi kami akan lihat, karena mungkin mereka akan bermain dengan lebar dan mencoba menyerang."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Tegaskan City Belum Keluar Dari Perburuan Gelar
Liga Inggris 2 Desember 2014, 23:32
-
Dzeko, Silva, Kolarov Absen Kontra Sunderland, Kompany Meragukan
Liga Inggris 2 Desember 2014, 23:16
-
Pellegrini: City Tidak Bergantung Pada Aguero
Liga Inggris 2 Desember 2014, 22:47
-
Pellegrini: Sunderland Lawan Yang Tangguh
Liga Inggris 2 Desember 2014, 22:33
-
Lawan Sunderland, Zabaleta Waspadai Adam Johnson dan Jack Rodwell
Liga Inggris 2 Desember 2014, 22:09
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR